SuaraJogja.id - Saat membeli martabak manis biasanya pembeli meminta isian yang disukai. Umumnya isiannya seperti coklat dan keju, atau coklat dan kacang dan banyak lainnya.
Namun tidak sedikit beberapa orang meminta isiannya dipisah agar bisa disesuaikan sendiri sesuai selera.
Seperti yang diunggah akun @greatlucu di media sosial Instagram terlihat seorang pria tengah memesan martabak manis dengan isian keju yang dipisah.
Terlihat dalam video tersebut, seorang pria tengah membuka martabak manis yang ia pesan dengan keju yang dipisah.
Tetapi saat pria tersebut membuka pesanannya ia kecewa dengan penampakan martabak manis yang dipisah dengan isiannya tersebut.
Dalam unggahan tersebut terlihat martabak manis yang telah dipotong-potong di dalam kardus tersebut tidak memiliki isian.
Sementara itu, isian keju yang minta dipisah tersebut berada di sebelahnya. Keju yang biasanya diparut menjadi isian martabak keju ini malah berada di sebelahnya.
Keju tersebut malah dibiarkan penjualnya dalam bentuk utuh, tidak dalam bentuk parutan keju tersebut pembelinya malah harus meraciknya sendiri.
Unggahan video seorang pria yang tengah memesan martabak manis dengan keju yang dipisah ini lantas viral dan mendapatkan berbagai komentar dari warganet.
Baca Juga: Resep Tempe Mendoan Isi Keju
"Yang jualan martabak IQ nya diatas rata-rata," tulis salah satu warganet.
"Terus definisi keju dipisah yang bener gimana dong," tulis komentar salah satu warganet.
"Tapi untung tuh bang kejunya dapat banyak 5x lipat dari taburan," komentar salah satu warganet lainnya di Instagram.
"Makanya bilang keju pisah tapi parutin sekalian," tulis warganet di kolom komentar.
"Lagian martabak manis minta toping pisah," komentar warganet lainnya.
"Lagian aneh² aja... yakali mi ayam..bakso...yg bisa dipisah saos sama sambalnya," tulis warganet lainnya di Instagram.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Pemda DIY Buka-bukaan Soal Aset Daerah: Giliran Hotel Mutiara 2 Malioboro Dilelang
-
Imogiri Siap Sambut Pelayat PB XIII: Ini Panduan Lengkap Akses, Pakaian, dan Tata Cara Penghormatan
-
Stop Saling Tuding! Begini Cara Dosen UGM Sederhanakan Proses Perceraian di Indonesia
-
Jelang Vonis, Pengacara Terdakwa Kecelakaan Maut BMW Minta Hakim Kurangi Hukuman, Ini Alasannya
-
Dompet Digitalmu Bisa Penuh, Ini Cara Aman & Efektif Klaim DANA Kaget