SuaraJogja.id - Kasus pembunuhan Brigadir J atau Brigadir Nofryansyah Yosua Hutabarat yang ditembak Richard Eliezer alias Bharada E atas perintah Ferdy Sambo masih menjadi perbincangan hangat di dunia maya.
Terbaru, netizen malah dibuat salah fokus saat melihat potret Bharada E yang dulu berseragam polisi dan kini memakai baju orange sebagai tahanan setelah ditetapkan sebagai tersangka.
Potret before-after itu dibuat oleh sebuah akun TikTok yang kemudian menjadi viral. Bahkan diunggah ulang akun-akun gosip di Instagram, salah satunya @rumpi_gosip pada Minggu (14/8/2022).
Banyak netizen yang memuji ketampanan Bharada E hingga ada yang menyebutnya mirip aktor Jefri Nichol.
Baca Juga: Komnas HAM Lakukan Peninjauan TKP Rumah Ferdy Sambo
"Baju orange sekilas mirip Jefri Nichol," komentar netizen.
"Kalau pakai baju orange kayak Jefri Nichol nggak sih," celetuk netizen lain.
"Bharada E gagah," nilai netizen. "Bharada E gila cakep bener," timpal netizen lain.
"Ganteng banget si Eliezer tambah manis," komentar netizen lain. "Auranya bikin tereliezer elizer," kata netizen lainnya.
Namun netizen lain juga tidak sepakat kalau Bharada E disebut mirip dengan Jefri Nichol.
Baca Juga: Polisi Tangkap 2 Pelaku Pembunuhan Pensiunan ASN yang Jasadnya Ditemukan di Tol Deli Serdang
"Jefry Nichol liat pake sedotan kali, gaje amat lu pada," komentar netizen. "Maksa banget yang bilang mirip Jefri Nichol," protes netizen lain.
Ada juga netizen yang tak habis pikir dengan netizen yang malah menyoroti ketampanan Bharada E di tengah kasus pembunuhan.
"Wanita selalu out off topic pembahasan, miris keadaan hukum negeri [silang] lirik fisik [centang]," komentar lainnya.
"Good looking enak ya, habis bunuh orang bisa jadi idola, tapi kasiann ya," kata netizen lainnya.
Sementara itu, kasus pembunuhan Brigadir J hingga kini masih terus diselidiki meski polisi sudah menetapkan 4 tersangka termasuk Irjen Ferdy Sambo dan Bharada E.
Kontributor : Tinwarotul Fatonah
Berita Terkait
-
Ini Kata Departemen Kehakiman Filipina soal Ancaman Wapres Duterte ke Presiden Marcos
-
Wakil Presiden Duterte Dipanggil Pihak Berwajib Terkait Ancaman Pembunuhan Presiden Marcos!
-
Reaksi Presiden Filipina Marcos Soal Ancaman Pembunuhan
-
Sara Duterte Ditekan usai Ancam Bunuh Presiden Marcos Jr, Klarifikasi Hanya Guyonan?
-
Wapres Filipina Terlibat Kontroversi, Ancaman Maut ke Presiden Marcos Jr. Picu Investigasi
Terpopuler
- Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Hukum Tiup Lilin Dalam Islam, Teganya Geni Faruk Langsung Padamkan Lilin Ultah saat Akan Ditiup Ameena
- Kevin Diks: Itu Adalah Ide yang Buruk...
- Sebut Jakarta Bakal Kembali Dipimpin PDIP, Rocky Gerung: Jokowi Dibuat Tak Berdaya
Pilihan
-
Uji Tabrak Gagal Raih Bintang, Standar Keamanan Citroen C3 Aircross Mengkhawatirkan
-
Erick Thohir Sebut Aturan Kredit Pembiayaan Rumah Ribet, Target Prabowo Dibawa-bawa
-
Hore! Harga Tiket Pesawat Domestik Turun 10% Sepanjang Libur Nataru
-
Broto Wijayanto, Inspirator di Balik Inklusivitas Komunitas Bawayang
-
Bye-Bye Jari Bertinta! 5 Tips Cepat Bersihkan Jari Setelah Nyoblos
Terkini
-
Harda-Danang Menang Quick Count Pilkada Sleman 2024, Tim Kawal Rekapitulasi Hingga Penetapan KPU
-
Heroe Poerwadi Kalah di Kandang Sendiri, TPS Kotabaru Pilih Hasto-Wawan
-
Akui Kekalahan di Pilkada Bantul, Paslon Untoro-Wahyudi Datangi Halim-Aris Ucapkan Selamat
-
Hasil Quick Count, Paslon Harda Kiswaya-Danang Maharsa Unggul 62 Persen di Pilkada Sleman
-
Unggul Real Count 44,42 Persen, Hasto Wardoyo-Wawan Klaim Menangi Pilkada Kota Yogyakarta