Scroll untuk membaca artikel
Eleonora PEW | Hiskia Andika Weadcaksana
Senin, 05 September 2022 | 16:23 WIB
Gerakan WNI Menggugat menggelar aksi menolak kenaikan BBM di Kantor Pos Besar Jogja, Senin (5/9/2022). - (SuaraJogja.id/Hiskia Andika)

Bukan tanpa alasan, kata Tri, sosok Iwan Fals dianggap tak lagi bertaring dalam urusan terkait dengan pemerintah. Pria yang kenal dikenal dengan lagu 'Bento' iu disebut tidak lagi bersikap independen seperti dulu kala.

Rupanya Jokowi juga punya kaitan cukup erat dengan Iwan Fals. Mengingat pada satu kesempatan tepatnya pada 2014 silam Jokowi sempat bertemu Iwan Fals serta menyatakan bahwa lagu 'Galang Rambu Anarki' adalah lagu favoritnya.

"Pak Jokowi pernah bilang kalau beliau suka lagu 'Galang Rambu Anarki'. Kita tahu bahwa dalam liriknya menyebut soal situasi kenaikan BBM yang menyusahkan rakyat. Mungkin, tidak tahu liriknya itu," tandasnya.

Baca Juga: Subsidi BBM Dicabut Akan Picu Kenaikan Jumlah Orang Miskin, Jokowi Akan Mengulang Era SBY?

Load More