SuaraJogja.id - Baru-baru ini, viral potongan video Hassan Alaydrus yang sedang nge-vlog bareng Sultan Andara. Dalam video yang beredar tersebut, mantan suami Vicky Alaydrus itu menceritakan bagaimana kehidupannya pada masa-masa sulit.
Ia mengatakan bahwa pada saat yang bersamaan, ia diuji dengan berbagai musibah. Pada pandemi, anak keduanya bersama Vicky Alaydrus meninggal saat lahir. Di saat yang bersamaan pula ia diceraikan dan usahanya gulung tikar.
“Miris juga, Bro,” ujar Raffi Ahmad menimpali.
Meski sempat jatuh, akan tetapi Hassan Alaydrus merasa bersyukur dengan kondisinya saat ini yang diberikan kecukupan rezeki. Bahkan, hal yang membuat ia merasa harus bangkit dari keterpurukan itu adalah mengingat masa depan putrinya.
Baca Juga: 8 Momen Nagita Slavina Belanja Perbekalan di Orlando Amerika Serikat, Sampe Dua Troli Penuh!
Ia pun tak mau dianggap sebagai laki-laki yang tidak bertanggung jawab dan dinilai menjadi sampah masyarakat setelah diceraikan oleh mantan istrinya. Bangkitnya semangat Hassan Alaydrus juga tidak terlepas dari bantuan dan dorongan para sahabatnya, seperti Mail dan Pak Eka.
Mendengar perjuangan Hassan Alaydrus tersebut, sontak netizen pun ramai-ramai memberikan dukungan. Namun, tak jarang pula netizen yang kemudian merasa kasihan terhadapnya karena diceraikan akibat faktor ekonomi.
“Gue sii emg dr awal udh kasan sm baba pas dicerai mamamiw, diliat dari form perceraiannya alasannya krn faktor ekonomi,” ujar seorang warganet dalam kolom komentar postingan TikTok.
“Dari dulu gue liat baba selalu ngerasa dia cowo bertanggung jawab dan baik. Terus baba juga sesayang itu sama Miwa, kayak sosok ayak baik,” timpal yang lain.
Di samping itu, mantan istrinya, Vicky Alaydrus, dalam postingan Instagram-nya lantas memberikan sebuah klarifikasi yang disinyalir sebagai balasan atas video yang sedang beredar tersebut.
Baca Juga: 10 Film Horor Indonesia Bertema Pocong, Ada yang Dibintangi Raffi Ahmad dan Irwansyah
Ia mengatakan bahwa tidak hanya karena faktor ekonomi, melainkan banyak aspek yang dinilainya kurang elok jadi sorotan.
Kontributor: Dinna Lailiyah
Berita Terkait
-
Deretan Hadiah Ulang Tahun Baby Lily, Ada Gaun Seharga Motor?
-
Interaksi Manis Rafathar di Hari Ulang Tahun Lily Disorot: Kulkas Mencair!
-
Tepis Tangan Thariq Halilintar saat Ultah Lily, Adab Aaliyah Massaid Digunjing
-
Cantiknya Souvenir Ulang Tahun Baby Lily, Bingkisan Pilihan Nagita Slavina Ternyata Gak Biasa
-
Blusukan Setahun, Nagita Slavina Bikin Ajang Pencarian Bakat di Sekolah-sekolah
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- TIPU UGM Daftarkan Gugatan Dugaan Ijazah Palsu Jokowi ke Pengadilan
- Rebut Mic dari Pengacara, Adab Lisa Mariana Kena Sentil Psikolog: Emang Ini Sinetron?
Pilihan
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
-
Tanpa Tedeng Aling-aling, Pramono Sebut Bank DKI Tidak Dikelola Profesional: Banyak Kasus Terus!
-
5 HP Murah Mirip iPhone 16: Harga Mulai Sejutaan, Bikin Orang Terkecoh!
-
Kiprah La Nyalla Mattalitti Saat Geger Geden PSSI Kini Rumahnya Digeledah KPK
-
Markas Pemain Korut U-17: Yang Tersembunyi di Balik Klub 4.25 SC?
Terkini
-
Guru Besar UGM Dipecat Karena Kekerasan Seksual, Kok Masih Digaji? UGM Buka Suara
-
Diminta Tunjukkan Ijazah Asli, Dekan Fakultas Kehutanan UGM: Ada di Pak Jokowi
-
Heboh Ijazah Jokowi, UGM Tegas: Kami Punya Bukti, Skripsi Tersimpan di Perpustakaan
-
Banknotes SAR untuk Living Cost Jemaah Haji 2025 dari BRI: Dukungan Proaktif Layanan Haji
-
UGM Dituding Tak Berani Jujur Soal Ijazah Jokowi, Amien Rais: Ada Tekanan Kekuasaan