SuaraJogja.id - Nama selebgram Denise Chariesta menjadi sorotan di tengah isu perselingkuhan yang ramai diperbincangkan di tanah air. Menjadi trending topik di salah satu media sosial Twitter, Denise Chariesta dituding menjadi selingkuhan pengusaha berinisial R. Bahkan dari inisial nama itu, nama host ternama Ayu Dewi ikut terseret.
Terlepas dari dugaan perselingkuhan Denise Chariesta terhadap pengusaha yang mengarah ke suami Ayu Dewi itu, pelantun lagu Istilah Kata Ente Kadang-kadang ini memiliki sejumlah sumber pendapatan yang bernilai fantastis. Namanya melejit ketika mengunggah konten TikTok yang memamerkan kekayaannya.
Semenjak itu, Denise sering diundang menjadi bintang tamu di sejumlah acara televisi. Namun, rupanya Denise memiliki usaha untuk menambah pundi-pundi keuangannya.
Sejumlah sumber kekayaannya terungkap dalam sebuah obrolannya bersama Nikita Mirzani di kanal YouTube Crazy Nikmir Real tahun 2020 lalu.
Baca Juga: Rizky Billar Lakukan KDRT terhadap Lesti Kejora, Ramalan Mbak You Jadi Kenyataan?
1. Usaha bunga hias
Pertama kali, Denis memiliki usaha bisnis bunga dengan nama Fleur de DC. Usahanya ini menjual sejumlah produk buket bunga.
Dengan kepopulerannya, Denise kerap mempromosikan bisnis bunganya ini melalui media sosialnya. Alhasil, bisnis bunga ini turut menambah pundi-pundi kekayaannya.
2. Coffee shop
Kedua, Denise memiliki usaha coffe shop. Nama coffe shop miliknya, DC Coffe. Dari bisnis kopi, ia mendapatkan sejumlah keuntungan yang tidak sedikit.
Baca Juga: Awal Mula Denise Chariesta Pacaran dengan Teman Uya Kuya yang Sudah Beristri
3. Konten kreator TikTok
Berita Terkait
-
Konflik Panas, Ridwan Kamil Bantah Skandal dengan Lisa Mariana, Tempuh Jalur Hukum!
-
Bocor Rekaman Paula Verhoeven Dituding Baim Wong Diam-Diam Chattingan di Kamar Mandi
-
Ridwan Kamil Bantah Semua Omongan Lisa Mariana, Termasuk Nginap di Hotel dan Minta Gugurkan Janin
-
Koar-Koar Dihamili hingga Melahirkan Anak, Lisa Mariana Resmi Dilaporkan Ridwan Kamil
-
Resmi Cerai dari Baim Wong, Paula Verhoeven Dilamar Hotman Paris untuk Jadi Aspri
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan