SuaraJogja.id - Insiden berdarah yang menewaskan ratusan jiwa dalam tragedi di Stadion Kanjuruhan Malang, Sabtu (1/10/2022) telah menyita banyak perhatian publik.
Tak terkecuali Presiden, pejabat publik, artis, hingga eks Sekretaris Jenderal PSSI turut memberikan ucapan belasungkawa atas tragedi yang terjadi di Stadion Kanjuruhan Malang usai laga Arema FC kontra Persebaya Surabaya pada pekan ke-11 Liga 1 musim 2022-2023.
Berikut sederet ucapan belasungkawa atas tragedi yang terjadi di Stadion Kanjuruhan Malang yang telah menelan korban jiwa sebanyak 174 orang.
Presiden RI - Joko Widodo
"Saya menyampaikan dukacita mendalam atas tragedi sepakbola yang membawa korban jiwa di Kanjuruhan, Malang, tadi malam," sebutnya dalam konferensi pers yang disiarkan secara daring, Minggu (2/10/2022).
"Atas kejadian ini, saya memerintahkan untuk menghentikan sementara liga sepakbola PSSI sampai evaluasi dan perbaikan pengamanan dilakukan," katanya.
Eks Sekretaris Jenderal PSSI - Ratu Tisha
"Tiada kata yang sanggup melukiskan, apa yang dirasakan saat ini. Sungguh duka yang terdalam," katanya di akun Instagram pribadinya.
Ketua Umum PSSI - Mochamad Iriawan
"Turut berduka cita yang mendalam atas insiden yang terjadi di Stadion Kanjuruhan, Malang. Semoga almarhum dan almarhumah mendapat tempat terbaik di sisi-Nya," kata pria yang akrab disapa Iwab Bule itu.
Berita Terkait
-
Tangani Kasus Ijazah Palsu Jokowi, Suami Jessica Mila Dituding Cari Panggung
-
Sepak Bola Indonesia Suram (Lagi): 4 Kerusuhan Pecah dalam Sepekan!
-
Mantan Agensi Beri Ucapan Belasungkawa atas Kematian Kim Sae-ron
-
Imbauan Tak Didengar, FIFA Sanksi Indonesia Buntut Kompetisi Rusuh Lagi?
-
Rusuh Lagi! Indonesia Siap-siap Sanksi FIFA, Piala Dunia 2026 Pupus?
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin
-
Soroti Maraknya Kasus Kekerasan Seksual Dokter Spesialis, RSA UGM Perkuat Etika dan Pengawasan