SuaraJogja.id - Kasus Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) yang menimpa Lesti Kejora masih manjadi bahan perbincangan masyarakat Indonesia. Tak sedikit publik yang turut prihatin dengan kejadian yang menimpa pedangdut muda Tanah Air itu.
Salah satu orang yang pasang badan terkait KDRT yang menimpa Lesti tersebut adalah Inul Daratista. Sebab, kedekatan Lesti dan Inul sendiri telah terjalin semenjak Lesti berusia 14 tahun. Oleh karena itu, ia sangat kecewa dengan perlakuan Billar terhadap sang Kejora.
Tak kuasa Inul menahan tangisnya saat dirinya meminta maaf terkait dirinya yang kerap kali memberikan nasihat pedas terhadap Lesti. Namun, ia mengaku hal itu dilakukan karena ia sayang terhadap sang pedangdut.
"Bunda minta maaf buat dede kalau selama ini, kadang2 bunda ngomongnya agak nggak enak. Mungkin bunda terlalu sayang sama dedek," ujar Inul Daratista dalam acara Brownis beberapa waktu lalu.
Baca Juga: Status Terbaru Rizky Billar dalam Kasus Dugaan KDRT Lesti Kejora? Ini Jawaban Polisi Terbaru
"Buat anak bunda yang manis, kamu menjadi anak yang hebat mampu melewati fase ini dengan baik dan sempurna," lanjutnya.
Inul pun berpesan kepada para netter yang ikut campur terhadap persoalan rumah tangga Lesti dan Billar. Ia meminta kepada warganet agar tidak memberikan pesan yang dapat mempengaruhi keputusan Lesti maupun Billar.
"Saya yakin dedek punya pilihan sendiri mana yang terbaik, dan ini nitipp pesen juga buat para netizen juga, yang sayang sama Lesti, khususnya Lelar lovers, lebih banyak memberikan doa daripada memberikan hal-hal atau komentar-komentar yang tidak baik," ungkap Inul.
Ia pun memberikan semangat pada Lesti bajwa dirinya kini merupakan seorang Diva yang harus kuat menghadapi cobaan tersebut.
"Dedek sudah bukan artis kecil lagi, tapi dedek sudah menuju ke jenjang selanjutnya, dedek akan menjadi diva dangdut, jadi harus kuat harus sabar," pungkas Inul Daratista.
Kontributor suarajogja: Dinna Lailiyah
Berita Terkait
-
Digelar Malam Ini, JKT48 Hingga Lyodra Meriahkan HUT MNC Group ke-35
-
9 Potret Melody eks JKT48 Bertani, Dianggap Lebih Cocok Bantu Kementan Daripada Raffi Ahmad
-
Perempuan yang Menangis kepada Bulan Hitam: Melawan Tradisi Kawin Tangkap
-
Terserang Bakteri Langka, Inul Daratista Tak Boleh Konsumsi Sejumlah Makanan Lezat Ini
-
Lesti Kejora Lebih Bawel dan Cantik, Rizky Billar Curiga Bakal Punya Anak Perempuan
Terpopuler
- Mees Hilgers: Saya Hampir Tak Melihat Apa Pun Lagi di Sana
- Saran Pelatih Belanda Bisa Ditiru STY Soal Pencoretan Eliano Reijnders: Jangan Dengarkan...
- Coach Justin Semprot Shin Tae-yong: Lu Suruh Thom Haye...
- Jurgen Klopp Tiba di Indonesia, Shin Tae-yong Out Jadi Kenyataan?
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
Pilihan
-
Tantangan Pandam Adiwastra Janaloka dalam Memasarkan Batik Nitik Yogyakarta
-
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia Malam Ini
-
Hanya 7 Merek Mobil Listrik China yang Akan Bertahan Hidup
-
Prabowo Mau Bangun Kampung Haji Indonesia di Mekkah
-
LIVE REPORT Kondisi SUGBK Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
Terkini
-
Diduga Langgar Netralitas Pilkada, Oknum Dukuh di Dlingo Terancam Enam Bulan Penjara
-
Jelang Pencoblosan, Bawaslu Sleman Masih Temukan Hoaks dan Kampanye Ilegal
-
Bersua Komunitas Nusantara Sleman: Kesigapan Harda Kiswaya Atasi Masalah Ternyata Sudah Tak Diragukan
-
Cegah Kebutaan Akibat Diabetes, Peneliti UGM Ciptakan Kamera Fundus Berbasis Smartphone
-
Tingkatkan Reproduksi, Fapet UGM Kembangkan Embrio Berkualitas pada Hewan Ternak Melalui Metode IVF