SuaraJogja.id - Pernikahan merupakan hari bahagia yang dibutuhkan banyak persiapan, tidak hanya gedung, baju pernikahan serta catering namun juga MUA untuk pengantin juga perlu diperhitungkan.
Makeup merupakan salah satu poin penting agar pengantin wanita tampak menjadi ratu dan terlihat stunning di acara pernikahan. Tentunya pilihan MUA harus dipilih pengantinnya sendiri agar tidak salah pilih.
Hal ini lantas membuat salah satu warganet di Instagram ini membandingkan makeup pilihannya sendiri dengan makeup yang dipilihkan mertuanya.
Dalam video yang yang diunggah akun @aesteutik di media sosial Instagram ini terlihat seorang perempuan memperlihatkan makeup pilihannya sendiri dengan yang dipilihkan mertuanya.
Baca Juga: 3 Jenis Penyesalan yang Sering Dialami Pasangan Nikah Muda, Pertimbangkan!
Terlihat dalam video tersebut seorang pengantin memperlihatkan hasil makeup yang dipilihnya. Riasan pengantin perempuan sangat cantik dan tidak berlebihan Pengantin tersebut juga terlihat sangat bahagia dengan riasan pilihannya.
Namun wajahnya mendadak berubah saat dirinya dirias oleh MUA pilihan mertuanya. Makeup pengantin perempuan ini berbeda dengan tampilan riasan yang dipilihnya.
Bahkan pengantin perempuan tersebut tampak tidak bahagia di hari pernikahannya sendiri. Riasan perempuan tersebut tampak kuno dan sangat berlebihan.
Unggahan video seorang pengantin yang memperlihatkan perbandingan MUA pilihan dan mertuanya ini lantas viral dan mendapatkan berbagai komentar dari warganet.
“Mbaakkk bolehh kok kalo mau nangis kejerr,” tulis salah satu warganet.
Baca Juga: Ingin Tampil Cantik di Pernikahan, Wanita Ini Pakai Lem Supaya Telinga Menempel di Kepala
“Alisnya lebih tebal dari ulet bulu,” tulis komentar salah satu warganet.
Berita Terkait
-
MUA Sulap Wajah Nenek 75 Tahun Jadi Awet Muda, Intip Rahasia Makeup-nya!
-
Picu Kebingungan Warganet, Siapa yang Berhak Menentukan Mahar dalam Islam?
-
Mengenal Nganten Keris: Upacara Pernikahan Agus Difabel yang Diwakili Keris
-
7 Potret Pengajian 4 Bulanan Sarah Gibson, Akhirnya Umumkan Kehamilan
-
Biodata dan Agama Erwin Phang, Resmi Persunting Jessica Jane Hari Ini
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
Terkini
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan
-
Dari Perjalanan Dinas ke Upah Harian: Yogyakarta Ubah Prioritas Anggaran untuk Berdayakan Warga Miskin
-
PNS Sleman Disekap, Foto Terikat Dikirim ke Anak: Pelaku Minta Tebusan Puluhan Juta
-
Tendangan Maut Ibu Tiri: Balita di Sleman Alami Pembusukan Perut, Polisi Ungkap Motifnya yang Bikin Geram
-
Ribuan Umat Padati Gereja, Gegana DIY Turun Tangan Amankan Paskah di Jogja