SuaraJogja.id - Bukannya menghindari binatang buas, pria ini malah bikin malaikat Izrail ketar-ketir lantaran nekat mengganggu buaya yang sedang santai berjemur. Tak hanya itu, seorang pria diduga terlambat naik ke pesawat hingga berlari-lari di landasan terbang.
Selanjutnya, pasangan kekasih ini melintasi jalur ekstrem yang bikin warganet merinding. Di sisi lain, cara ibu-ibu ini pakai helm saat berkendara disinggung warganet yang mirip pemancar sinyal.
Selain itu, presentasi mahasisiwi ini menjadi sorotan publik mengingat kesimpulan presentasi yang menyindir Lesti Kejora. Berikut lima artikel viral hari ini yang dirangkum Suarajogja.id, Jumat (28/10/2022).
1. Nyaris Diterkam Gegara Nekat Ganggu Buaya Berukuran Besar, Aksi Pria Ini Justru Tuai Komentar Kocak
Baca Juga: Tantang Malaikat Maut, Pria Ini Atraksi Tengkurap Naik Sepeda Motor Aksinya Tuai Kecaman
Warganet menyoroti adegan yang mengundang kepanikan saat melihatnya. Sebab, butuh nyali besar untuk melakukan aksi yang dilakukan pemuda bertopi ini. Ia sangat berani mengganggu buaya besar yang sedang santai di pinggir sungai besar.
Pertama, ia memegang ekor buaya besar itu, lalu mengelus-elus punggung buaya tersebut. Yang mengejutkan, tiba-tiba pria tersebut nyaris diterkam buaya yang merasa terusik tersebut. Terdengar teriakan panik dari balik video rekaman.
2. Diduga Terlambat sampai Lari-lari Kejar Pesawat, Warganet: Auto Jadi Mega Bintang
Saat bepergian naik kendaraan umum disarankan untuk datang lebih awal agar tidak terlambat, tidak seperti pria yang viral karena terlambat naik pesawat ini.
Baca Juga: Sebelum Terlambat, Kemenkes Minta Masyarakat Waspada Gejala Ginjal Akut Seperti Ini
Dalam video yang diunggah akun @lucu.abis di media sosial Instagram ini terlihat seorang pria yang berlari mengejar pesawat yang akan dinaiki.
Berita Terkait
-
52 Kasus Serangan Buaya, 9 Nyawa Melayang: Apa yang Terjadi di Kotawaringin Timur?
-
Detik-detik Anak 10 Tahun Diterkam Buaya di Depan Mata Keluarga
-
Sering Jadi Andalan dalam Perawatan Kulit, Ini Manfaat Aloe Vera yang Perlu Diketahui
-
CEk FAKTA: Buaya Masuk Rumah saat Banjir di Bekasi
-
Buaya 'Akting' Mirip Orang Tenggelam Buat Cari Mangsa? Ilmuwan Ungkap Fakta Sebaliknya
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
Terkini
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan
-
Dari Perjalanan Dinas ke Upah Harian: Yogyakarta Ubah Prioritas Anggaran untuk Berdayakan Warga Miskin
-
PNS Sleman Disekap, Foto Terikat Dikirim ke Anak: Pelaku Minta Tebusan Puluhan Juta
-
Tendangan Maut Ibu Tiri: Balita di Sleman Alami Pembusukan Perut, Polisi Ungkap Motifnya yang Bikin Geram
-
Ribuan Umat Padati Gereja, Gegana DIY Turun Tangan Amankan Paskah di Jogja