SuaraJogja.id - Memesan makanan atau ojek online di Gojek, menjadi salah satu kegiatan yang banyak dilakukan oleh pengguna smartphone. Namun, hanya sedikit yang mampu melakukan transaksi pembayaran dengan nominal yang fantastis hingga ratusan juta rupiah.
Saat ini beredar tren yakni memamerkan history pesanan di Gojek. Sebab, ada fitur khusus dimana pengguna bisa mengetahui total transaksi atau uang yang dikeluarkan selama menggunakan Gojek selama setahun terakhir.
Hasilnya beragam, ada yang melakukan transaksi hingga puluhan atau ratusan ribu rupiah. Lalu ada pula yang sering memesan ojek online atau makanan di Gojek, sehingga transaksi mencapai jutaan rupiah.
Namun, ada pula yang angkanya fantastis. Dalam postingan Twitter yang diunggah oleh akun Twitter @tanyakanrl, memposting foto screenshot dari akun Twitter lain yang bernama @_Panski.
Baca Juga: Viral Mobil Sport Pakai Plat Khusus RFD, Kadispenad TNI Lempar ke Polisi
Pada screenshot tersebut akun @_Panski, memperlihatkan history pesanan Gojek temannya. Hasilnya mencengangkan, dimana riwayat transaksi di aplikasi Gojek angkanya menyentuh ratusan juta rupiah. Tepatnya Rp166.731.424 sejak 1 Januari 2022 sampai dengan 31 Oktober 2022.
“Belum setahun ya Allah Swt. Gara-gara banyak yang post ini di story langsung ngecek spending di Gojek sendiri dan shock,” tulis keterangan di video.
Foto ini pun langsung viral di Instagram. Banyak warganet yang memberikan berbagai komentar di Twitter.
“Bisa beli mobil itu,” imbuh warganet.
“Saya yang 16 jutaan aja udah keleyengan padahal baru 10 bulan segitu, gimana yg 166 juta wkwkwk,” ucap warganet.
Baca Juga: Ramalan Mbak You Kembali Viral Soal Keretakan Rumah Tangga Syahrini
“Gara-gara ini gw ngecek punya gw dan demi apa?? W jajan apa aja yakk. Masa sih sampe segini belum ada setahun?,” balas warganet.
“Waduh Rp 166 juta. Sehari Rp 450 ribu plus-plus dong ya,” duga warganet.
“Gua segini aja ngerasa boros banget. Tapi ya gimana ke kampus bolak balik gojek say,” ungkap warganet yang juga memposting hal serupa.
Hingga kini komentar masih terus berdatangan, dan foto ini mendapatkan 500 lebih retweet dan 11,6 ribu like dari warganet.
Kontributor : Dinar Oktarini
Berita Terkait
-
Sadbor Joget Hibur Napi di Penjara, Kampungnya yang Sepi Jadi Omongan
-
Dikira Begal Gegara Bawa Parang, Pria Ini Ternyata Tawarkan Ikan Gurami
-
Ikut Suami Kampanye di Kepulauan Nias, Kahiyang Ayu Tampil Casual Pakai Tas Ratusan Juta
-
Kenapa Send The Song Error Tidak Bisa Dibuka? Jangan Bingung, Ini Solusinya
-
Viral Pasangan Bantu Kakek yang Kehabisan Bensin Gegara Tak Punya Uang
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
PR Poros Maritim Prabowo: Belajar dari Ketahanan ala Jenderal Soedirman
-
Fokus Isu Anak dan Perempuan, Calon Bupati Sleman Kustini Bahas Pembangunan Nonfisik dengan DPD RI
-
Dari Rumah Sakit Hingga Penggergajian Kayu: Reka Ulang Pengeroyokan Remaja Bantul Ungkap Fakta Mengerikan
-
Ferry Irwandi vs Dukun Santet: Siapa Surasa Wijana Asal Yogyakarta?
-
Terdampak Pandemi, 250 UMKM Jogja Ajukan Hapus Hutang Rp71 Miliar