SuaraJogja.id - Berikut ini jadwal imsakiyah untuk wilayah DI Yogyakarta tanggal 7 April 2023 untuk wilayah tersebut. Beserta beberapa fakta menarik seputar puasa Ramadan.
Seperti diketahui kalau Pemerintah khususnya Kementerian Agama telah menetapkan 1 Ramadan 1444 Hijriah jatuh di tanggal 23 Maret 2023. Sehingga sejak saat itu hingga akhir Ramadan bisa dilaksanakan oleh umat muslim di seluruh Indonesia, termasuk wilayah DI Yogyakarta.
Khusus untuk masyarakat muslim di Yogyakarta, berikut ini jadwal imsakiyah Ramadan di kawasan DI Yogyakarta pada Jumat 7 April 2023.
Imsak 04.16 WIB
Baca Juga: Jadwal Imsakiyah Wilayah Semarang dan Solo Tanggal 7 April 2023
Shubuh 04.26 WIB
Saat ini kita sedang menjalani ibadah puasa Ramadan. Akan tetapi apakah Anda tahu mengenai fakta menarik seputar puasa Ramadan. Penasaran? Berikut ini beberapa fakta menarik seputar puasa Ramadan.
1. Asal kata puasa
Puasa berasal dari bahasa Arab, yaitu shaum yang berarti menahan diri. Lebih jelasnya, menahan diri dari makan, minum, dan kegiatan lainnya pada waktu tertentu.
2. Awal mula diwajibkannya puasa di bulan Ramadan
Baca Juga: Jadwal Sholat dan Imsakiyah Wilayah Kota Surabaya, Kamis 6 April 2023
Puasa pertama kali diwajibkan pada bulan Ramadhan. Pada bulan kedua setelah Rasulullah hijrah atau sekitar tahun 624 Masehi.
Berita Terkait
-
Rumah Ghea Youbi di Bandung Digeruduk Sekelompok Remaja, Teriak-Teriak Bangunkan Sahur
-
Sahur Mewah Bupati Pekalongan di Akun Medsos Resmi Pemkab Tuai Kritik
-
Jangan Biasakan Tak Sahur saat Puasa, Ini 5 Efeknya untuk Kesehatan
-
Angin Puting Beliung Hantam Koja Jakut saat Warga Sahur, Puluhan Rumah hingga Mobil Rusak
-
5 Ide Menu Sahur untuk Orang Diet, Tetap Mengenyangkan Meski Puasa Sepanjang Hari
Tag
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
Terkini
-
Omzet Ratusan Juta dari Usaha Sederhana Kisah Sukses Purna PMI di Godean Ini Bikin Menteri Terinspirasi
-
Waspada Jebakan Kerja di Luar Negeri, Menteri Ungkap Modus PMI Unprosedural Incar Anak Muda
-
Dana Hibah Pariwisata Sleman Dikorupsi? Bupati Harda Kiswaya Beri Klarifikasi Usai Diperiksa Kejari
-
Empat Kali Lurah di Sleman Tersandung Kasus Tanah Kas Desa, Pengawasan Makin Diperketat
-
Guru Besar UGM: Hapus Kuota Impor AS? Petani Lokal Bisa Mati Kutu