SuaraJogja.id - Berikut jadwal imsakiyah di wilayah Yogyakarta dan sekitarnya pada Rabu (27/3/2024). Daerah seperti Bantul, Sleman, Gunungkidul dan Kulon Progo hanya selisih beberapa menit.
Imsak: 04.18 WIB
Subuh: 04.28 WIB
Dzuhur: 11.48 WIB
Ashar: 15.01 WIB
Maghrib: 17.51 WIB
Isya: 18.58 WIB
Aktivitas seharian selama bulan Ramadan tak jarang membuat lelah. Bahkan wajah menjadi lesu dan terlihat tidak bersemangat.
Bahkan wajah yang lusuh membuat kondisi aktivitas dan lingkungan sosial berpengaruh. Namun ada satu amalan yang bisa diterapkan untuk muslim untuk memberikan aura wajah cerah setiap beraktivitas pagi.
Berikut doa yang bisa diamalkan oleh muslim untuk membuat aura wajah dan menunjukkan kesegaran untuk orang yang memandang.
الَّلهُمَّ جَئَلْنِى نُوْرُ يُوْسُفَ عَلَى وَجْهِي فَمَنْ رَ اَنِى يُحِبُّنِي مَحَبَّتَنْي
Arab latin: Allahumma inni nuuru yusufa ala wajhi fa man ro anii yuhibbuni muhabbatan
Artinya: "Ya Allah jadikan nur cahaya Nabi Yusuf pada wajahku dan bagi siapa yang melihat akan kagum serta memiliki cinta kasih kepada ku".
Berita Terkait
-
Rayakan Natal dan Tahun Baru 2026 Penuh Warna di Satoria Hotel Yogyakarta
-
ANTARA Berikan Kesempatan Mahasiswa di Yogyakarta Jadi "Wartawan"
-
Memaksimalkan Jeda FIFA Match Day, PSIM Yogyakarta Gelar Uji Coba Meratakan Menit Bermain Skuad
-
PSIM Yogyakarta Panggil Pulang 2 Pemain dari TC Timnas Indonesia U-22, Kenapa?
-
4 Serum Kombinasi Vitamin C dan Ferulic Acid, Bikin Wajah Glowing Merata
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
Terkini
-
Geger! Rusa Timor Berkeliaran di Sleman, Warga Panik Cari Pemilik Satwa Liar yang Lepas
-
Royal Ambarrukmo Yogyakarta Sambut Hangat Kunjungan Famtrip Budaya Travel Agent Tiongkok
-
Muaythai Kelas Dunia Bakal Guncang Candi Prambanan di 2026, Sensasi Duel Berlatar Warisan Dunia!
-
Sisi Kelam Kota Pelajar: Sleman Jadi 'Sarang' Narkoba, Mahasiswa Incaran Jaringan Via Instagram
-
Alarm! Pakar UGM Sebut Gen Alpha Rentan Depresi Akibat Digital, Orang Tua Wajib Tahu