Ada juga warganet yang mengharapkan mendapat pasangan serupa. Sebab, saat ini tidak sedikit juga pasangan yang justru berubah menjadi kasar pada kekasihnya sendiri.
"Kata ustadku sih. Semua itu sebenarnya tugas suami, dan istri itu sebenarnya hanya membantu suami, jadi bukan kewajiban buat para istri," tulis akun @tkhsna.
"Semoga dapat yang kayak gini. Ada yang gak mau jemput istrinya pulang kerja padahal searah dengan alasan 'kan waktu pacaran udah sering dijemput' itu beneran ada. Yang gak mau bantu tugas rumah dengan alasan 'bukan tugas suami' juga beneran ada. Xixixi Amit-amit deh," komentar akun @fiyaini.
Sementara akun @theoforbiddenric berkomentar, "Baru tau hal yang kayak gini jarang, padahal daerah gua kayaknya udah biasa. Bapak terus tetangga gua pada gini."
Baca Juga:Dukung Suharsono-Totok Sudarto, Eks Kader PDIP Bentuk Relawan Gono-Gini
"Ini adalah gambaran aku jika sudah menjadi seorang suami . Sumpah aku udah bisa semua, kalau gak percaya ayo berumah tangga," tulis akun @gerio_tiarno.