Heboh, Warga NTT Bergerombol Tangkap Ribuan Ikan yang Melompat ke Daratan

Ada ratusan orang yang mencoba menangkap ikan-ikan tersebut. Mereka menggunakan berbagai alat untuk mengumpulkan ikan yang keluar dari habitatnya.

Eleonora Padmasta Ekaristi Wijana | Mutiara Rizka Maulina
Jum'at, 04 Desember 2020 | 20:44 WIB
Heboh, Warga NTT Bergerombol Tangkap Ribuan Ikan yang Melompat ke Daratan
Video ribuan ikan melompat ke daratan di Lewoleba, ⁣Kabupaten Lembata, Nusa Tenggara Timur Kamis (3/12/2020). - (Instagram/@nenk_update)
Video ribuan ikan melompat ke daratan di Lewoleba, Kabupaten Lembata, Nusa Tenggara Timur Kamis (3/12/2020). - (Instagram/@nenk_update)
Video ribuan ikan melompat ke daratan di Lewoleba, Kabupaten Lembata, Nusa Tenggara Timur Kamis (3/12/2020). - (Instagram/@nenk_update)

Lihat video ikan melompat ke daratan DI SINI.

"Bukan masalah cocoklogi atau apa sumpah ya netizen ini jangan dibuat bercanda, kalau dari segi alam ini memang tanda-tanda dari dasar laut entah gunung meletus atau gempa & tsunami. Kalau dari kepercayaan masing-masing mungkin berkah dari Allah atau teguran dari Allah juga diberi peringatan buat manusia. Doain aja semoga keluarga dan kawan disana dijauhkan dari marabahaya," tulis akun @_aslindaaasftr.

"Semoga bukan pertanda tidak baik-baik saja dibawah sana. Berkah barokah, ya," komentar akun @fty.cantika.

"Habis itu tsunami kayak di Aceh," tanggapan akun @vhii_azka17.

Baca Juga:Puisi Menohok Bocah SD Sindir Keras Jokowi: Sepedah, Ikan dan Batubara

Sementara akun @maysafa_maycifa mengatakan, "Takutnya ada gunung yang mau meletus karena ikan-ikan di dalam pada kepansan. Tanda-tandanya kan gitu kalau mau ada gunung yang mau meletus di dasar lautan."

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini

Tampilkan lebih banyak