Sempat Divonis Produk Gagal, Ini Pembuktian Kesuksesan Red Velvet Lewat Album Queendom

Red Velvet sempat divonis sebagai produk gagal

Galih Priatmojo
Jum'at, 27 Agustus 2021 | 20:50 WIB
Sempat Divonis Produk Gagal, Ini Pembuktian Kesuksesan Red Velvet Lewat Album Queendom
Red Velvet (Instagram/@redvelvet.smtown)

3. MelOn

Deretan prestasi Red Velvet (Instagram/@redvnews)
Deretan prestasi Red Velvet (Instagram/@redvnews)

Hanya dalam waktu satu hari, Queendom berhasil meraih 345,043 pendengar unik di MelOn, menambah deretan prestasi Red Velvet selanjutnya. Tidak hanya itu saja, album Queendom termasuk lagu girlband tercepat yang mendapatkan puluhan ribu likes di MelOn selama pertengahan tahun 2021 ini, sekaligus album pertama yang menduduki posisi MelOn Top 10.

4. YouTube

Deretan prestasi Red Velvet (Instagram/@redvnews)
Deretan prestasi Red Velvet (Instagram/@redvnews)

Video musik Quuendom juga langsung ditonton oleh lebih dari 16,2 juta penonton dalam satu jam pertama setelah tayang di YouTube. Prestasi tersebut tentunya mengalahkan lagi-lagu Red Velvet sebelumnya. Bahkan, lagu tersebut menduduki posisi sebagai MV ke-7 yang paling banyak ditonton di kanal YouTube SM Entertainment pada hari pertama penayangan.

Baca Juga:Tak Sengaja Jadi Artis, 4 Idol Kpop Dilirik Agensi Gegara Antar Teman Audisi

5. Worldwide iTunes

Deretan prestasi Red Velvet (Instagram/@redvnews)
Deretan prestasi Red Velvet (Instagram/@redvnews)

Selain berhasil menduduki posisi teratas di chart lokal, Queendom berhasil menyapu bersih Woldwide iTunes Album Chart. Lagu tersebut bahkan menjadikan Red Velvet sebagai girlband asal Korea Selatan pertama yang menduduki posisi #1 di Worldwide iTunes Album Chart dengan lima album yang berbeda.
Itulah deretan prestasi Red Velvet lewat album terbarunya, Queendom. Sudah dengerin lagunya, belum?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak