Percepat Penanganan, BKKBN DIY Berupaya Tekan Kasus Stunting Sampai di Bawah 14 Persen

Dalam mengejar target tersebut, beberapa program disiapkan.

Eleonora PEW | Muhammad Ilham Baktora
Jum'at, 03 Desember 2021 | 18:05 WIB
Percepat Penanganan, BKKBN DIY Berupaya Tekan Kasus Stunting Sampai di Bawah 14 Persen
[ILUSTRASI] Sosialisasi stunting di NTT. (Rilis)

Karena itu, program Dashat juga perlu didukung dengan program lain agar percepatan penanganan stunting bisa dilakukan lebih optimal, salah satunya dengan program 8.000 hari pertama kehidupan yang sudah dicanangkan oleh Dinas Kesehatan Kota Yogyakarta.

“8.000 hari pertama kehidupan ini artinya anak hingga usia 21 tahun harus mendapat perhatian terkait bagaimana pemenuhan gizinya sehingga memiliki tumbuh kembang yang baik,” kata Heroe.

Ia berharap persoalan stunting menjadi perhatian baik kelurahan dan kecamatan di Kota Yogyakarta. Beberapa diantaranya dapat dilakukan dengan menganggarkan dana untuk program kegiatan pencegahan stunting.

Baca Juga:Stunting: Tinggi Badan Pendek dari Anak Seusianya, Pertanda Kurang Gizi?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak