SuaraJogja.id - Berwisata ke Kebun Binatang Gembira Loka menjadi salah satu kegiatan yang paling diminati para wisatawan ketika berkunjung ke Kota Yogyakarta.
Banyak sekali satwa eksotis, baik dari Indonesia maupun luar negeri, di dalam Kebun Binatang Gembira Loka.
Objek wisata ini pun dapat dijadikan sebagai sarana edukasi untuk berbagai kalangan, mulai anak-anak hingga dewasa.
Selain menikmati atau belajar tentang satwa, wisatawan juga bisa melakukan permainan seru, seperti perahu kayuh, ATV, kolam tangkap, dan masih banyak lagi lainnya.
Baca Juga: Via Vallen Capek Gelar Pesta Khitan Crazy Rich Sidoarjo
Puas berwisata, lantas perut yang mulai kosong perlu diisi. Kamu pun tak perlu khawatir jika mulai merasa lapar, setelah mengunjungi Kebun Binatang Gembira Loka. Berikut rekomendasi kuliner yang tak jauh dari lokasi wisata itu:
1. Jade Bamboo Resto and Music
Beralamat di Jalan Veteran Nomor 19-23, lokasi Jade Bamboo Resto and Music ini hanya berjarak kurang lebih sekitar 700 meter dari Kebun Binatang Gembira Loka.
Kuliner yang ditawarkan juga terbilang lengkap dan cocok untuk disantap bersama keluarga. Di antaranya, ada angkung Hotplate Seafood, Ayam Pasir Emas, dan masih banyak lagi lainnya.
Restoran ini buka setiap hari sejak pukul 10.00 WIB sampai 23.00 WIB.
Baca Juga: Sebelum Pakai Obat, Coba Teh Nikmat Ini untuk Atasi Jerawat
2. Ayam Panggang 3 Berku
Berita Terkait
-
Dari Sate Pak Kempleng Hingga KRB Cafe, Ini 5 Wisata Kuliner Hits di Boyolali
-
Wajib Coba! Bakso Seuseupan, Ikon Kuliner Lebaran Bogor Sejak 1984
-
150 Juta Orang Diprediksi Berwisata Saat Lebaran 2025, Kuliner Jadi Magnet Utama
-
5 Spot Berburu Takjil Murah dan Enak di Jogja, Ada yang Gratisan Juga!
-
Seharian Keliling Bandung: Rekomendasi Rute Wisata Kuliner, Alam, dan Belanja
Komentar
Pilihan
-
Rekayasa Lalu Lintas Gunungkidul saat Malam Tahun Baru, Simak Rute Pesta Kembang Api
-
Detik-detik KA Argo Wilis Senggol KA Argo Semeru di Wates, Hampir Tabrakan
-
Dugaan Pemerasan KPK ke Syahrul Yasin Limpo, Kapolri Listyo Sgit Prabowo: Polri Transparan
-
Polda DIY Tetapkan Briptu MK Jadi Tersangka Penembakan Pemuda di Gunungkidul
-
Raga Bergoyang walau Hati Mengerang: Saat Gelombang Dangdut Koplo Menggulung Anak Kota hingga Istana
Terkini
-
Suap Tanah Kas Desa Trihanggo Terungkap, Lurah dan Pengusaha Hiburan Malam Ditahan
-
Tunggu Hasil Mediasi Mangkubumi, Warga RW 01 Lempuyangan Tolak Pengukuran Rumah PT KAI
-
Tak Puas dengan Pembuktian UGM, Massa TPUA Segera Sambangi Jokowi di Solo
-
Parkir ABA bakal Dibongkar, Sultan Pertanyakan Munculnya Pedagang Tapi Jukir Harus Diberdayakan
-
Guru Besar UGM Dipecat Karena Kekerasan Seksual, Kok Masih Digaji? UGM Buka Suara
-
Diminta Tunjukkan Ijazah Asli, Dekan Fakultas Kehutanan UGM: Ada di Pak Jokowi
-
Heboh Ijazah Jokowi, UGM Tegas: Kami Punya Bukti, Skripsi Tersimpan di Perpustakaan
-
Banknotes SAR untuk Living Cost Jemaah Haji 2025 dari BRI: Dukungan Proaktif Layanan Haji
-
UGM Dituding Tak Berani Jujur Soal Ijazah Jokowi, Amien Rais: Ada Tekanan Kekuasaan
-
Drama Ijazah Jokowi Berlanjut, UGM Jadi Sasaran Demo Ratusan Orang
-
Hotel INNSIDE by Melia Yogyakarta Rayakan Anniversary Ke-8 dengan Semangat Baru Bersama GM Baru
-
Punya Jejak Cemerlang, Direktur Utama BRI Hery Gunardi Terpilih Jadi Ketum PERBANAS 20242028
-
Wabup Bantul Ingatkan Jangan jadi Korban, Ini Cara Tepat Selamat dari Ombak di Pantai
-
Hak Korban Tak Dipenuhi, Pemda DIY Desak UGM Laporkan Kasus Kekerasan Seksual ke Polisi
-
Pemkab segera Luncurkan Program Pemberdayaan Difabel, Anggota Dewan Sleman Harapkan Hal Ini