SuaraJogja.id - Selasa (14/1/2020) besok akan kembali bertepatan dengan Selasa Wage, di mana momentum Selasa Wagen di Jalan Malioboro selalu dinantikan warga Yogyakarta.
Pemerintah Kota (Pemkot) Yogyakarta, melalui Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dukcapil), pun akan kembali memberikan layanan khusus terkait kependudukan bagi warga Kota Jogja.
Layanan itu antara lain penerbitan Kartu Identitas Anak (KIA), perekaman Kartu Tanda Penduduk (KTP) elektronik alias e-KTP atau KTPel, dan pencetakan Kartu Keluarga (KK).
Seluruh layanan itu akan diberikan secara gratis khusus untuk warga Kota Jogja. Pelayanan akan dilakukan di Mal Malioboro, tepatnya di lobi utara, pada pukul 10.00 WIB hingga 14.00 WIB.
Baca Juga: Garda Revolusi Iran Berharap Ikut Jatuh dan Terbakar di Pesawat Ukraina
Berdasarkan keterangan pada unggahan akun media sosial @pemkotjogja, Senin (13/1/2020), masing-masing layanan memiliki syarat yang berbeda-beda. Berikut rinciannya:
1. Penerbitan KIA
Fotokopi Akta Kelahiran dan Kartu Keluarga
Foto langsung di lokasi atau membawa pasfoto 3x4 (latar belakang merah untuk tahun lahir ganjil dan biru untuk genap)
2. Perekaman e-KTP
Fotokopi KK
Datang langsung ke lokasi
Baca Juga: Bikin Kaget, Chen EXO Umumkan Segera Menikah
3. Pencetakan KK
Berita Terkait
-
Mengenal Sejarah Angklung, Alat Musik Tradisional Sunda yang Dilarang Dipentaskan di Malioboro
-
Duduk Perkara Pemkot Yogyakarta Larang Band Angklung Main di Jalanan Malioboro
-
Sultan HB X Bantah Ada PHK Karyawan Malioboro Mall dan Hotel Ibis
-
KPK Telisik Intervensi eks Walkot Haryadi Suyuti Soal Pengadaan Barang Jasa di Pemkot Yogyakarta
-
Kini, Berbelanja di Teras Malioboro 2 Bisa Menggunakan GoPay
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
Terkini
-
Batik Tulis Indonesia Menembus Pasar Dunia Berkat BRI
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin