SuaraJogja.id - Eksotisnya Candi Borobudur dan alam lingkungan sekitarnya tak bisa dimungkiri bakal membuat tiap mata yang menyaksikkan terkagum-kagum.
Situs yang pernah masuk sebagai salah satu keajaiban dunia ini pun kerap jadi objek foto atau video. Salah satunya seperti yang diabadikan oleh seorang fotografer dan juga traveler yang memiliki akun Instagram @jerre_Stead.
Foto pesona Candi Borobudur yang diambilnya menggunakan drone pun kemudian diunggah kembali oleh akun resmi milik Kementrian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif atau Kemenparekraf.
Namun bukannya mendapat pujian, foto yang diunggah akun resmi Kementrian Pariwisata tersebut justru mendapat banyak hujatan. Banyak di antara netizen yang gagal fokus saat melihat latar Candi Borobudur yang berupa jajaran gunung.
Baca Juga: Menyambangi Kampung Ketandan dan Rumah Tan Jin Sing Penemu Candi Borobudur
Beberapa menyebut fisik gunung yang berbentuk sangat runcing itu sangat tak lazim. Mereka menyebut foto tersebut sudah melalui editan berlebih.
"Ini di edit woi, saya rumahnya Borobudur, akun ngaco nih!" kata @wahyoulike.
"Adminnya belum pernah ke Borobudur pasti ini...Gunungnya masak lancip," ujar @indrasetiaksa.
"Foto yang jujur aja banyak foto seperti ini malah dipublish..mince-mince kurang jauh maennya kamu," kata @rooney_atmoko.
"Ahahahaha...Mantap tu gunung..Pasti di negri wano..," tulis @wenda.wege.
Baca Juga: Foto Romantis di Candi Borobudur, Alas Kaki Pasha Ungu Bikin Gagal Fokus
"Ini akun official mohon dalam mengedit tidak over sehingga terkesan beda dengan aslinya," kata @nurkholis.photography.
Berita Terkait
-
Dongkrak Industri Perfilman, Kemenparekraf Dukung Gelaran Workshop Fesbul di Padang
-
Fujifilm dan GoVirtual Kembangkan Teknologi AI Lewat Fitur Canggih Ini
-
Sandiaga Uno Benarkan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Dipisah
-
Spill Tipis-tipis Sandiaga Uno, Kemenparekraf Dipisah: Usulan Para Pelaku
-
Startup Buatan Anak Bangsa Sukses Jangkau Ratusan Negara
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Saling Lapor Jelang Coblosan di Pilkada Sleman, Dugaan Money Politic hingga Kampanye saat Masa Tenang
-
Nasib Mary Jane: Komnas Perempuan Desak Pemerintah Perhatikan Hak-Hak Perempuan Rentan
-
3,9 Juta Penumpang Nikmati KA Subsidi, Libur Nataru Diprediksi Melonjak
-
Gelar Aksi di Gedung Dewan, Gabungan Rakyat Gunungkidul Tuntut Anggota DPRD Terlibat Video Tak Senonoh Dinonaktifkan
-
Belum Mendapat Informasi Lanjutan Soal Kepulangan Mary Jane, Keluarga Khawatirkan Hal Ini