"Dulu semua furniture, semua menu, enggak seperti ini, tapi karena banyak kafe yang hadir juga, yang menawarkan hampir-hampir sama. Jadi ya itu, untuk bisa bertahan, kita mencoba untuk memperbaiki."
Tak hanya itu, Coklat Cafe juga punya menu-menu terobosan baru yang bersifat seasonal. Biasanya, menu-menu baru ini dapat ditemukan kala Valentine, Natal, Tahun Baru, hingga Imlek kemarin.
Selain sebagai tempat nongkrong, Coklat Cafe sangat pas untuk dijadikan tempat berbagi nostalgia hingga mempercantik feed Instagram. Pasalnya, Coklat Cafe sudah punya pelanggan loyal yang dulu kerap berkunjung karena berkuliah atau bekerja di Jogja. Para pelanggan ini juga sering datang kembali demi cita rasa cokelat yang sudah akrab di lidah.
Sementara, untuk pengunjung dari generasi muda atau generasi Z, banyak dari mereka yang datang karena tertarik dengan tampilan menu di Instagram Coklat Cafe, @coklatcafe. Sebut saja Milk in Cookie Cup, salah satu menu di Coklat Cafe yang tampilannya sukses memikat pengunjung.
Baca Juga: Shandy Aulia Cari Nama Anak di Google
Coklat Cafe sendiri hingga kini terus berusaha untuk berinteraksi dengan pengunjung melalui berbagai event, seperti masak bersama, sharing menu cokelat, membuat tie dye, hingga kembang api di tahun baru. Meski demikian, tidak bisa dipungkiri bahwa rasa adalah faktor utama yang membuat banyak orang betah berkunjung dan terus kembali ke Coklat Cafe.
"Kalau untuk rasa, bisa dibilang itu senjata kami sih. Kami berusaha kalau misal pergantian karyawan, itu juga tidak mengubah rasa dari menu yang mereka buat. Berusaha untuk melanjutkan resep, untuk konsisten dengan rasa supaya tetap bisa bertahan," jelas Wibi.
"Orang yang sudah lama enggak ke sini, terus ke sini lagi, ngerasain hot chocolate special rasanya masih sama seperti dulu waktu pacaran. Kan asyik ya, rasanya enggak berubah."
Kamu sendiri yang pencinta cokelat, ingin mencari tempat manis untuk nongkrong atau berbagi nostalgia saat di Jogja? Mampir, ya, ke Coklat Cafe!
Baca Juga: Butuh Pansus, Demokrat: Kasus Jiwasraya Merupakan Kejahatan Kerah Putih
Berita Terkait
-
Minum Cokelat Panas dan Teh Hijau Bisa Tangkal Stres? Ini Penjelasannya
-
3 Pilihan Minuman Serba Cokelat Untuk Menyambut Akhir Tahun
-
Resep Triple Choco Cake ala Nicky Tirta
-
FOMO Cokelat Dubai? Cek Dulu Kalorinya yang Setara 2 Bungkus Nasi Padang
-
Jelajah Rasa Betawi yang Asli: 6 Kuliner Wajib Coba di Setu Babakan
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
UMKM Dapat Pesanan Ekspor, Tapi Tak Sanggup Produksi? Ini Biang Keroknya
-
Dari Mucikari Hingga Penjual Bayi, 11 Tersangka TPPO di Yogyakarta Diringkus
-
1.410 Personel Gabungan Kawal Ketat Pilkada Sleman 2024, 16 TPS Rawan jadi Fokus
-
Isu Sosial di Gunungkidul: Banyak Warga Merantau, Anak Tertitip, Berakhir Adopsi
-
Lapor via WA, Bawaslu Sleman Ciduk 6 Terduga Pelaku Politik Uang di Minggir