SuaraJogja.id - Kerap berbagi video TikTok dengan pesepak bola Irfan Bachdim sang suami, Jennifer Bachdim baru saja membuat warganet makin terkesima usai mengunggah video TikTok bersama keluarga. Terlebih, mereka tak segan berjoget di tempat umum, yaitu Hartono Mall Yogyakarta.
Video itu dibagikan akun resmi Instagram @jenniferbachdim pada Senin (9/3/2020). Di video tersebut, Jennifer Bachdim, suami, dan anak-anaknnya berjoget #smeezechallenge ala TikTok dengan lagu "She Gon Go" dari DMB Gotti & Trill Ryan.
Mengenakan celana pendek hitam dan cropped jumper putih serta sepatu putih, Jennifer Bachdim sangat lincah berjalan menuju kamera sambil joget dan melompat-lompat bersama putrinya. Dari arah lain, Irfan Bachdim menyusul sembari menggendong putranya di punggung.
Keceriaan terpancar dari raut wajah keluarga yang dikenal kompak itu hingga mencuri perhatian sejumlah pengunjung Hartono Mall yang berjalan melewatinya.
Menurut keterangan Jennifer Bachdim, kala itu ia dan keluarganya hendak menonton film di bioskop yang ada di Hartono Mall.
"On our way to the movieeee," tulis perempuan berdarah Jerman-Indonesia itu.
Dirinya juga mengungkapkan di story bahwa video TikTok itu adalah kali pertama yang ia rekam di tempat umum.
Warganet pun memuji kekompakan keluarga Bachdim, yang belum lama ini pindah dari Bali ke Yogyakarta setelah Irfan Bachdim resmi bergabung dengan PSS Sleman.
@cikhaant: Family goals.
Baca Juga: Viral Aksi Remas-remas Siswi, 5 Pelajar SMK di Sulawesi Utara Ditangkap
@sopiahutasoit: Keluarga favorit.
@merlien_natalie: TikTok yang paling kompak dan paling nyenengin.
@pice_27: Gokil abis nih best family.
@glimmers_store: Keren banget sih family goals.
Berita Terkait
-
Ajak Pelayan Ganteng Kencan, Video TikTok Cewek Ini Bikin Netizen Ngakak
-
Main TikTok di Dalam Mobil, Yuni Shara Buat Heboh Warganet
-
Viral TikTok University Check, Warganet: Nggak Semuanya Kaya Gitu
-
Contohkan Gaya Cuci Tangan, Jokowi Disindir Bikin TikTok Cegah Corona
-
Bagikan Tips Cegah Virus Corona, Video Tik Tok Pegawai Kemensos Viral
Terpopuler
- Pelatih Argentina Buka Suara Soal Sanksi Facundo Garces: Sindir FAM
- Kiper Keturunan Karawang Rp 2,61 Miliar Calon Pengganti Emil Audero Lawan Arab Saudi
- Usai Temui Jokowi di Solo, Abu Bakar Ba'asyir: Orang Kafir Harus Dinasehati!
- Ingatkan KDM Jangan 'Brengsek!' Prabowo Kantongi Nama Kepala Daerah Petantang-Petenteng
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
Pilihan
-
Bernardo Tavares Cabut! Krisis Finansial PSM Makassar Tak Kunjung Selesai
-
Ada Adrian Wibowo! Ini Daftar Pemain Timnas Indonesia U-23 Menuju TC SEA Games 2025
-
6 Fakta Demo Madagaskar: Bawa Bendera One Piece, Terinspirasi dari Indonesia?
-
5 Rekomendasi HP 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Pertamax Tetap, Daftar Harga BBM yang Naik Mulai 1 Oktober
Terkini
-
Kunjungan ke UGM, Megawati Ragukan Data Sejarah Penjajahan dan Jumlah Pulau Indonesia
-
Bukan Sekadar Antar Jemput: Bus Sekolah Inklusif Kulon Progo Dilengkapi Pelatihan Bahasa Isyarat
-
Maxride Bikin Bingung, Motor Pribadi Jadi Angkutan Umum? Nasibnya di Tangan Kabupaten/Kota
-
Megawati ke UGM: Soroti Biodiversitas dan Masa Depan Berkelanjutan
-
Alasan Kocak Megawati Soekarnoputri Tolak Kuliah di UGM: 'Nanti Saya Kuper'