SuaraJogja.id - Dalam menjaga kelancaran aliran listrik di wilayah DI Yogyakarta, Perusahaan Listrik Negara (PLN) di saat-saat tertentu akan melakukan pemeliharaan jaringan listrik.
Guna mengupayakan dalam mencegah gangguan ini, sementara waktu dapat mengakibatkan listrik padam, sebelumnya melalui akun twitter @pln_jogja, menyampaikan permohonan maaf kepada para pelanggan atas ketidaknyamanannya sehingga layanan pasokan listrik akan terhenti sementara waktu hingga pekerjaan selesai.
Namun, meski begitu, PLN menyampaikan, apabila pemeliharaan selesai lebih awal, aliran listrik akan dinormalkan kembali tanpa pemberitahuan. Berikut rincian pemadaman listrik di DIY hari Jumat, 17 April dan Sabtu 18 April 2020 yang Suarajogja.id rangkum dari PLN Jogja.
Jumat, 17 April 2020
Waktu : 09.00 - 11.30 WIB
Tujuan/ keperluan : Perluasan jaringan
Unit Layanan Pelanggan : BANTUL
Lokasi pemeliharaan : Dukuh Guwosari dan sekitarnya
Sabtu, 18 April 2020
Baca Juga: Beli Narkoba Seharga Rp 800 Ribu Sebanyak 2 Kali, Naufal: Saya Menyesal
Waktu : 10.00 - 14.00 WIB
Tujuan/ keperluan : Pembangunan JTM layanan premium
Unit Layanan Pelanggan : WONOSARI - Kabupaten Gunungkidul
Lokasi pemeliharaan : Dn. Selang Wonosari, Dn. Branang Wonosari, Dn. Tawarsari Wonosari, Dn. Purbosari Wonosari, Dn. Pandansari Wonosari, Dn. Jeruksari Wonosari, Dn. Jeruk Kepek, Jl. Pramuka, Jl. Sumarwi, Jl. Kol. Sugiyono, Jl. Kasatrian dan Jl. Taman Bhakti, dan Alun-Alun Wonosari, Dn. Kranon Kepek Wonosari, Jl. Tentara Pelajar, Dn. Bansari dan Jl. KH Agus Salim
Waktu : 10.00 - 13.00 WIB
Tujuan/ keperluan : Perluasan jaringan
Berita Terkait
-
Pemadaman Listrik Jogja Hari Ini 14 April 2020, Bantul Terdampak
-
Info Pemadaman Listrik Jogja 9 April 2020, Sleman dan Gunungkidul Terdampak
-
Info Pemadaman Listrik Jogja Hari Ini 26 Maret 2020
-
Info Pemadaman Listrik PLN Yogyakarta, Selasa 24 Maret 2020
-
Info pemadaman Listrik Jogja dan Sekitarnya, Bantul terdampak
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Soal Rehabilitasi Lahan Pascabencana di Sumatra, Kemenhut Butuh Waktu Lebih dari 5 Tahun
-
Sidang Hibah Pariwisata: Peran Harda Kiswaya saat Menjabat Sekda Jadi Sorotan
-
Rotasi Sejumlah Pejabat Utama di Polda DIY, Ini Daftarnya
-
Sampah Organik Milik Warga Kota Jogja Kini Diambil Petugas DLH, Simak Jadwalnya
-
DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai