"Sebenarnya setelah jas lab ada gown begitu, tapi kita masih (proses) pengadaan," tuturnya.
Meskipun tetap mencoba memberikan pelayanan penuh terhadap pendonor, novia menyebutkan ketersediaan APD di PMI Bantul sangat terbatas. Bahkan, dalam penggunaan masker dibatasi selama satu hari hanya satu masker.
Jumlah pendonor pribadi yang dibawa pasien dari bulan sebelumnya terus mengalami penurunan dibandingkan bulan-bulan sebelumnya. Pada Februari, total ada 739 pendonor yang diambil darahnya.
Sementara bulan Maret ada 673 pendonor, sedangkan pada bulan April berjumlah 470 kantong darah. Ia menambahkan, masyarakat masih bisa menyumbangkan darahnya ke PMI meski dalam satu jam dibatasi hanya dibatasi 15 orang saja. Sementara dalam satu ruangan transfusi dapat di isi empat orang pendonor dengan jarak masing-masing satu meter.
Baca Juga: Heboh Kemunculan Ribuan Cacing di Solo, Ini Penjelasan BMKG
Sebelumnya, Bupati Kabupaten Bantul, Suharsono juga melakukan donor darah di UTD PMI Bantul. Ia menghimbau warga Bantul untuk juga ikut mendonorkan darahnya untuk membantu pasien yang membutuhkan.
"Untuk membantu saudara kita yang membutuhkan, karena saat ini stok di PMI Bantul sudah menipis," kata Suharsono.
Selain Bupati Bantul, beberapa anggota Kodim 0729 Bantul juga melakukan donor darah untuk menambah stok kantong darah di UTD PMI Bantul.
Berita Terkait
-
BRI Kontribusi Ketersediaan Kebutuhan Darah PMI Sumatera Selatan
-
Sugianto, PMI di Korsel Dilabeli Pahlawan Tersembunyi, Diangkat Jadi Duta di Indonesia
-
Penyaluran KUR Pekerja Migran Pindah ke BP2MI: Ini Kata Menteri UMKM
-
Tragis! Ratusan Warga Muslim Myanmar Jadi Korban Gempa saat Salat Dalam Masjid
-
Pekerja Indonesia Disarankan Tak ke Myanmar, Kamboja dan Thailand: Rawan TPPO!
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Diikuti Ratusan Kuda Seharga Miliaran Rupiah, Keponakan Presiden Prabowo Gelar Pacuan Kuda di Jogja
-
'Beli Mercy Harga Becak': Mantan PMI Bangkit dari Nol, Kini Kuasai Pasar Kulit Lumpia Nasional
-
Kota Pelajar Punya Solusi, Konsultasi Gratis untuk Kesulitan Belajar dan Pendanaan di Yogyakarta
-
Lebaran Usai, Jangan Sampai Diabetes Mengintai, Ini Cara Jaga Kesehatan Ala Dokter UGM
-
Batik Tulis Indonesia Menembus Pasar Dunia Berkat BRI