SuaraJogja.id - Dibonceng menggunakan sepeda motor barangkali bukanlah hal yang terlampau istimewa. Tapi tahukah kamu ternyata ada banyak tipe orang dibonceng menggunakan sepeda motor lho.
Ini seperti yang diurai oleh akun Egik M Khotib. Lewat channel Youtubenya Egik Emka, pria gondrong asal Sidoarjo ini dengan kocak mempraktikkan sebanyak 21 tipe dibonceng menggunakan sepeda motor.
Salah satunya yakni orang yang dibonceng dengan gaya PSBB. Sesuai dengan anjuran PSBB yang wajib menjaga jarak, Egik pun mempraktikkan dibonceng dengan menjaga jarak cukup renggang dengan si pengemudi motor.
Tak hanya itu, ia juga dengan kocak mempraktikkan bagaimana tipe dibonceng ala pose yoga. Sambil melakukan aksi kayang ia pun dibonceng dengan bersandar di punggung si pengemudi motor.
Baca Juga: Cantiknya Bikin Salfok, Penjual Gorengan Ini Buat Warganet Pengin ke Jogja
Video yang ditonton lebih dari satu juta penonton itupun mendapat beragam reaksi tak kalah kocak, termasuk diantaranya dari komedian Soleh Solihun.
"Yang lawan arus sama yoga lah ngakak, sakit perut gue beng," kata @whatismoneyyy.
"Lucu banget," kata Soleh Solihun.
"Paling ngakak sama yang gabah cok," kata @ssancaaa.
"Anjir gue tonton ulang ulang ngakak mulu capek," ungkap @doyienara.
Baca Juga: 5 Foto Gemesin Yossy Kartika, Penjual Gorengan Tercantik Se-Jogja
"Ngakak sampe sesak napas," ujar @radiombleret.
Berita Terkait
-
Kawal Masyarakat Indonesia Selama Pandemi Covid-19, 10 Tahun Jokowi Catat Kemajuan Pesat Bidang Telemedicine
-
5 Gerakan Yoga yang Wajib Coba untuk Menghilangkan Lemak di Paha
-
Azizah Salsha Ngaku ke Erick Thohir Tak Pernah Dibonceng Motor Sama Pacar, Ternyata Ini Alasannya
-
3 Gerakan Yoga Ampuh untuk Jaga Kesehatan Ginjal, Coba Praktikkan!
-
Menyenangkan Anak dengan Cara Diboncengkan Naik Sepeda Motor, Jangan Lengah Agar Tidak Terjadi Petaka
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
Terkini
-
Viral, Mobil Digembosi di Jogja Dishub Bertindak Tegas, Ini Alasannya
-
Tanggapi Langkah Tarif Trump, Wali Kota Jogja: Kuatkan Produk Lokal!
-
Masa WFA ASN Diperpanjang, Pemkot Jogja Pastikan Tak Ganggu Pelayanan Masyarakat
-
Kurangi Kendaraan Pribadi Saat Arus Balik, Menhub Lepas 22 Bus Pemudik di Giwangan
-
Puncak Arus Balik H+3 dan H+4, 350 Ribu Kendaraan Tinggalkan DIY