SuaraJogja.id - Hari ulang tahun tentu ingin dirayakan bersama dengan keluarga dan orang-orang tersayang. Berbagai persiapan juga dilakukan agar di hari yang special tersebut menjadi salah satu kenangan terbaik.
Kemajuan teknologi membuat semua yang anda butuhkan, termasuk pernak-pernik ulang tahun mudah didapatkan. Cukup membelinya secara daring atau beli dari olshop.
Namun, Indonesia nampaknya tidak pernah kehabisan para pembeli yang bikin jengkel admin olshop. Seperti yang baru-baru ini viral di Twitter.
Berawal dari penjual yang menggunakan seorang anak perempuan sebagai model, namun nampaknya model tersebut diduga enggan melakukan sesi pemotrtan.
Baca Juga: Vonis Ringan! Ketua BEM Uncen Kasus Makar Papua Dihukum 10 Bulan Penjara
Dampaknya, ia justru menunjukkan mimik wajah yang marah ke arah kamera. Potret model ini lantas memancing banyak respon dari para calon pembeli. Tapi, bukannya beli, mereka malah julid mengomentari pose anak tersebut.
"Anaknya lagi PMS ya kak?" tulis salah seorang calon pembeli. Jawaban penjual pun sangat sederhana, "Mmm, ngambek ga mau di foto, gausah masalahin gambar," ujar penjual.
Tidak hanya itu, para calon pembeli tersebut ada pula yang meminta penjual untuk mengganti model yang ia gunakan untuk memamerkan barang jualannya.
"Muka anaknya gitu banget, ga diganti-ganti fotonya," ujar Dona Y.
Kesal terus ditanyai hal yang sama berulang-ulang. Penjual nampaknya telah habis kesabarannya.
Baca Juga: Sengaja Ditanam Kolektor, Pendaki Temukan Harta Karun di Gunung Rocky
"Bawel, ga usah beli kalau mau ngurusin gambar," jawab difie toys singkat.
Jepretan layar yang diunggah @txtdarionlshop ini mendapatkan respon dari ribuan warganet di Twitter, tidak hanya merasa kasihan. Mereka juga menyalahkan komentar-komentar calon pembeli yang tidak fokus pada barang jualannya justru fokus pada modelnya.
Tidak sedikit netizen yang menganggap lucu bocah perempuan yang menjadi model dalam konten tersebut.
Berita Terkait
-
Rayakan 20 Tahun Keajaiban: Hong Kong Disneyland Siap Gelar The Most Magical Party of All
-
Letkol Teddy Dapat Kejutan Ultah, Sosok yang Terima Kue Pertama dan Disuapi Bikin Iri
-
Intip Rahasia Awet Muda Wulan Guritno yang Baru Berulang Tahun ke-44, Pantang Makan Ini!
-
Beda Kado Ulang Tahun Lily dari Rafathar dan Rayyanza, Ada yang Bikin Nagita Slavina Takjub
-
Nagita Slavina Girang Anak Dapat Kado Fendi, Reaksi Baby Lily di Luar Dugaan
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin
-
Soroti Maraknya Kasus Kekerasan Seksual Dokter Spesialis, RSA UGM Perkuat Etika dan Pengawasan