SuaraJogja.id - Meski mengaku sempat fanatik agama, musisi sekaligus politikus Ahmad Dhani punya cerita kocak bareng grup band Dewa 19.
Saat masih berumur 19 tahun, Ahmad Dhani bersama para personel Dewa 19 tengah mabuk-mabukan. Kala itu dia marah-marah lantaran berhalusinasi.
Ini diceritakan suami Mulan Jameela saat berbincang di channel YouTube Daniel Mananta, Rabu (17/6/2020).
Baca Juga: Ngaku Fanatik Agama, Ahmad Dhani Justru Mabuk-mabukan
"Fanatik banget. Itu ada cerita lucu itu. Ari Lasso mungkin masih ingat, zamannya masih nakal kan. Bayangkan aja dalam keadaan mabuk aku nggak mau lihat salib, gila enggak? Fanatik banget nggak? Hahaha. Celananya Andra itu kayak ada salibnya gitu, gue halusinasi, 'celana lo ada salibnya, buang, bakar,' Hahaha," kenang Ahmad Dhani.
Daniel Mananta pun ikut tertawa. Pasalnya, saat mabuk pun Ahmad Dhani ingat agama.
"Padahal lo lagi mabuk ya, haha," sahut Daniel Mananta terkekeh.
Lucunya lagi, vokalis Dewa 19, Ari Lasso dan keluarga Ahmad Dhani penganut nasrani. Namun dia tidak keberatan atau marah seperti saat mabuk.
"Tapi lo oke dengan Ari Lasso saat itu nasrasi sebagai vokalis Dewa?," tanya Daniel Mananta.
Baca Juga: Fanatik Agama, Ahmad Dhani: Gue Anak Seorang Ketua Partai Islam
"Enggak ada masalah, kan sepupuku kan banyak katolik dan protestan juga," timpal Ahmad Dhani.
Berita Terkait
-
Aksi Mulan Jameela Bagi-Bagi Makanan dan Minuman saat Umrah Tuai Pujian
-
Serupa Ahmad Dhani, Al Ghazali Pilih Golput di Pilkada Jakarta 2024
-
Ahmad Dhani Tak Nyoblos di Pilkada DKI, Apa Alasannya?
-
Pilih Golput di Pilkada Jakarta Padahal Anggota DPR, Begini Pembelaan Pihak Ahmad Dhani
-
TPS di Samping Rumah, Ahmad Dhani Pilih Golput di Pilkada DKI Jakarta 2024: Masih Tidur?
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Sindir Sembako 'Bantuan Wapres Gibran' Pencitraan: Malah Branding Sendirian
-
Bansos Beras Berlanjut Hingga 2025, Siapa Saja yang Dapat?
-
Review Jelly Master, Game Mukbang Gratis yang Menggemaskan
-
Tak Ada Muka Jokowi, Ini Daftar Pahlawan di Uang Kertas Rupiah
-
Jelang Akhir Pekan, Harga Emas Antam Berbalik Merosot
Terkini
-
Keroyok dan Bacok Orang saat Tawuran, Polisi Amankan 11 Orang Dewasa dan Anak-anak
-
Yuk Dapatkan Diskon Biaya Provisi 50% Sambut HUT ke-129 BRI, Ini Daftar Program Special BRIguna
-
Warga Keluhkan Bau Busuk dari Sejumlah TPST di Sleman, Ini Langkah yang Dilakukan DLH
-
Temui Endah Subekti-Joko, Bupati Petahana Gunungkidul Sunaryanta Akui Kekalahannya
-
Damkar Kota Jogja Evakuasi Buaya Sepanjang 3 Meter, Diduga Peliharaan Warga yang Lepas