SuaraJogja.id - Sombong tapi kocak, begitulah tampaknya kesan yang ditangkap warganet dari sebuah foto menggoreng kacang. Bagaimana tidak? di foto itu ada pemandangan yang mengalihkan fokus warganet.
Foto menggoreng kacang itu diambil dari sebuah grup resep masakan di Facebook dan diunggah ke Twitter melalui akun @txtanakfesbuk, Jumat (26/6/2020). Tak ada keterangan apa pun yang meyertainya; hanya tangkapan layar unggahan di grup Facebook.
Pengguna Facebook memgunggah tersbeut dengan caption berbunyi "Selamat pagi bunda bunda. Goreng kacang ni." Namun, bukan cuma kacang yang ia perlihatkan di fotonya.
Memang tangannya terlihat menjulur ke arah wajan penggorengan yang berisi kacang, tetapi justru benda di tangannyalah yang tampaknya ingin ia pamerkan. Tangannya itu dipenuhi dengan rentengan gelang emas yang masing-masing ukurannya sangat besar.
Alih-alih ke kacang, warganet tak ayal salah fokus pada penampakan serenteng gelang yang melingkar di tangan "bunda" tersebut. Sontak, berbagai respons julid nan kocak mengekor di cuitan @txtanakfesbuk tersebut.
"Anak milenial yang mirror selfie pakai iPhone 11 Pro Max insekyur melihat bunda ini," komentar seorang warganet.
"Emasnya disangrai juga, Bu," kelakar warganet lainnya.
"Enak kayaknya Bun, goreng kacang dengan sedikit bumbu riya'. Wkwk," tambah seorang pengguna Twitter yang lain.
Hingga kini foto pamer gelang modus goreng kacang di Twitter itu telah disukai lebih dari 1.500 akun dan di-retweet sekitar 500 kali.
Baca Juga: Naik Rp 3.000, Harga Emas Antam Dibanderol Rp 910.000 per Gram
Berita Terkait
-
Viral Pemuda Tiba-Tiba Didor Polisi di Warung, Dikabarkan Tewas di Tempat
-
Jomblo Jangan Lihat! Momen Romantis Donna Agnesia Duduk di Pangkuan Suami
-
Bisa Jadi Kelainan Otak, ini Kata Ahli Soal Pria Pencuri Underwear Wanita
-
Pamer Perut Six Pack, Robby Purba : Lupa Rasa Gula dan Nasi
-
Orang Kaya Mah Bebas, Gelang Emas Disulap Jadi Cantelan Masker
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Virus Nipah Belum Masuk Indonesia, Kemenkes Sebut Screening di Bandara Tetap Dilakukan
-
Harga Emas Meroket, Pakar Ekonomi UMY Ungkap Tiga Faktor Utama
-
Terjepit Ekonomi, Pasutri Asal Semarang Nekat Curi Puluhan Baterai Motor Listrik
-
BRI Perkuat Ekonomi Desa lewat Program Desa BRILiaN yang Telah Menjangkau 5.245 Desa
-
Ibu Ajak Anak Berusia 11 Tahun Bobol Stan Kamera di Mal Jogja, Kerugian Capai Rp145 Juta