SuaraJogja.id - Cerita lucu kini tidak hanya dari satu sudut pandang, entah sejak kapan, namun sebagian warganet ada yang membagi bahan candaan menjadi berbagai jenis. Salah satunya candaan ala bapak-bapak atau jokes bapak-bapak atau lelucon bapak-bapak.
Biasanya jokes bapak-bapak emang terdengar garing, namun faktor ke-garing-an tersebut justru jadi salah satu faktor kelucuan dari candaan ini.
Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan, Mahfud MD juga tak lolos dari kelakuan usil warganet. Baru-baru ini, salah satu netizen, @txtdrpemerintah mengunggah jepretan layar cuitan Mahfud MD pada tahun 2015 silam.
"Saya punya cerita lucu tentang merokok dan tak merokok. Tapi tak bisa ditwitkan karena ceritanya panjang. Pokoknya sangat lucu, ayo tertawa. Huahaa," cuit Mahfud MD dalam jepretan layar tersebut.
Unggahan tersebut mengundang berbagai respon dari warganet. Beberapa merasa kebingungan dengan candaan yang diumaksud Mahfud MD, sementara yang lain menganggapnya sebagai guyonan garing ala bapak-bapak.
Namun, ada pula yang menyebut unggahan ini bentuk sarkas terkait cuitan Susilo Bambang Yudhoyono beberapa saat lalu.
Dalam jepretan layar yang diunggah salah satu netizen, menunjukkan cuitan @SBYudhoyono yang berkaitan dengan RUU HIP.
"Saya mengikuti hiruk pikuk sosial & politik seputar RUU Haluan Ideologi Pancasila (HIP). Saya juga sudah membaca & mengkaji RUU tsb. Tentu ada pendapat & tanggapan saya. Namun, lebih baik saya simpan agar politik tak semakin panas," cuit @SBYudhoyono dalam jepretan layar.
"Same energy," tulis @iyoskusuma.
Baca Juga: 3 Cewek Lahap Cabai Utuh, Warganet: Pedes Kayak Omongan Tetangga
Beberapa warganet setuju dengan unggahan ini. Bahkan, ada yang menyebut Mahfud MD sebagai penjelajah waktu.
"Mahmud MD seorang time traveler," ujar @iceaddictedx.
Berita Terkait
-
Mahfud MD Sebut Anggaran Pilkada Sudah Cair, Tapi Ada Miskomunikasi
-
Pilkada di Masa Pandemi, Mahfud MD: Jika Ditunda Makin Korbankan Ekonomi
-
Mahfud MD: Pemerintah Tak Bisa Cabut RUU HIP
-
Sempat Dipanggil Jokowi, Mahfud MD: Pemerintah Tak Bisa Cabut RUU HIP
-
Mahfud MD: Setiap Survei Politik Pasti Ikut Hitung Kecurangan
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Garin Nugroho Singgung Peran Pemerintah: Film Laris, Ekosistemnya Timpang
-
Soal Rehabilitasi Lahan Pascabencana di Sumatra, Kemenhut Butuh Waktu Lebih dari 5 Tahun
-
Rotasi Sejumlah Pejabat Utama di Polda DIY, Ini Daftarnya
-
Sampah Organik Milik Warga Kota Jogja Kini Diambil Petugas DLH, Simak Jadwalnya
-
DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai