SuaraJogja.id - Peristiwa tak terduga menimpa pedangdut Via Vallen. Mobil Aphard putih milik keluarganya tiba-tiba meledak dibaka rorang tak dikenal.
Penyanyi yang juga warga Desa Kalitengah RT02/RW03 Kecamatan Tanggulangin, Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur ini melihat langsung mobilnya dibakar. Bahkan mobil itu sempat meledak dua kali.
Dalam tayangan video yang viral di media sosial, ada suara ledakan ketika mobil pemadam kebakaran dari Pemkab Sidoarjo datang ke lokasi kejadian.
“Ya Allah,” kata seorang wanita diduga Via Vallen dalam tayangan video tersebut, Selasa (30/6/2020).
Baca Juga: Pelaku Pembakaran Mobil Via Vallen Ternyata Orang Medan
Wanita tersebut juga mengungkapkan melihat orang berpakaian hitam yang membawa jeriken berisi bahan yang mudah terbakar.
“Yo arek iku, wes tak perkorokno [ya orang itu, sudah saya laporkan],” katanya lagi.
Polisi pun menyelidiki motif kasus pembakaran mobil Toyota Alphard Nopol W 1 VV milik Via Vallen. Kini pria yang diduga pembakar mobil Via Vallen sudah menyerahkan diri ke Mapolsek Tanggulangin.
Pria yang diduga membakar itu terekam dalam CCTV rumah Via Valen. Sumber kepolisian juga menjelaskan bahwa tersangka pembakar mobilnya itu sudah ada di kantor polisi.
“Tersangkanya sudah di kantor polisi,” katanya, seperti dilansir Beritajatim.com, Selasa.
Baca Juga: Ciri-ciri Pembakar Mobil Via Vallen Pakai Baju Hitam, Siapa Dia?
Berdasarkan informasi yang dihimpun, sebelum membakar, pelaku menulis sebuah ancaman di tembok rumah sebelah pintu gerbang rumah Via Vallen.
Berita Terkait
-
Ziarah Wali Jelang Ramadhan, Via Vallen Curhat Susahnya Bikin Video Estetik Bareng Anak
-
10 Nama Anak Artis Panjang Banget Sampai Lima Kata, Terbaru Bayi Mahalini dan Rizky Febian
-
5 Artis Ini Gunakan Mata Uang Asing sebagai Mahar Pernikahan, Pevita Pearce Dapat 10 Dinar
-
Via Vallen Iri Lihat Kemesraan Pasangan Lain, Rumah Tangganya Bermasalah?
-
Via Vallen Unggah Kalimat Galau di Medsos, Warganet Khawatirkan Rumah Tangga Sang Artis
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
-
Nilai Tukar Rupiah Terjun Bebas! Trump Beri 'Pukulan' Tarif 32 Persen ke Indonesia
-
Harga Emas Antam Lompat Tinggi di Libur Lebaran Jadi Rp1.836.000/Gram
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Terupdate April 2025, Mulai Rp 2 Jutaan
-
Donald Trump Resmi Umumkan Tarif Baru, Ekonomi Indonesia Terancam Kena Dampak!
Terkini
-
Libur Lebaran di Gembira Loka, Target 10 Ribu Pengunjung Sehari, Ini Tips Amannya
-
Arus Lalin di Simpang Stadion Kridosono Tak Macet, APILL Portable Belum Difungsikan Optimal
-
Kunjungan Wisatawan saat Libur Lebaran di Gunungkidul Menurun, Dispar Ungkap Sebabnya
-
H+2 Lebaran, Pergerakan Manusia ke Yogyakarta Masih Tinggi
-
Exit Tol Tamanmartani Tidak Lagi untuk Arus Balik, Pengaturan Dikembalikan Seperti Mudik