SuaraJogja.id - Gunung seringkali erat dengan kepercayaan sebagai salah satu tempat berkumpulnya bangsa jin. Benar atau tidaknya kepercayaan ini memang masih menjadi misteri. Meski begitu, seringkali sebelum mendaki gunung, orang-orang berpesan agar berhati-hati dan tidak sembarangan saat mendaki.
Bahkan di beberapa gunung di Indonesia, terdapat beberapa kepercayaan seperti dilarang mengumpat atau mengeluh agar tidak diganggu makhluk halus.
Konon, dulu saat belum begitu banyak orang mendaki, gunung adalah tempat sakral yang menyimpan sejuta misteri. Pepohonan dan semak belukar semakin menambah suasana mencekam menuju perjalanan mendaki gunung.
Namun kini, saking banyaknya manusia yang mendaki gunung membuat gunung tak lagi memiliki kesan yang menyeramkan.
Baca Juga: Duh, Bos Tesla Kembali Sindir Orang Nomor Satu Amazon
Meski begitu, gunung tetaplah salah satu tempat yang wajib dijaga dan dihormati adat istiadatnya. Sampai saat ini, entah sudah berapa banyak orang yang mengaku mengalami kejadian ganjil saat mendaki gunung.
Seperti yang belum lama ini dibagikan salah seorang warganet di Twitter, @ChandDeryl membagikan rekaman video saat mendaki gunung lawu via cemoro kandang.
"Pas mau naik lawu lewat jalur cemoro kandang biasa aja. Pas waktu pulang di kirimi video temen kok ada yang aneh dalam video tersebut. Hitam didepanku itu apa woy," tulisnya dalam unggahan tersebut.
Dalam potongan video tersebut, memang nampak sosok hitam yang berada di jalur yang hendak dilalui pendaki bersama perekam video di detik ke-17.
"Hitam didepan gua itu apa woy? Gunung lawu jalur cemoro kandang," ujarnya lagi.
Baca Juga: Dua Kecelakaan di Flyover Dalam Sehari, Warganet: Setan Budeg Lempuyangan
Meski demikian tidak sedikit netizen yang menyebut sosok tersebut hanya sebatang pohon. Namun, tidak hanya tertuju pada sosok hitam itu, warganet justru menyoroti adanya sosok lain di tengah rimbunnya semak belukar.
Berita Terkait
-
Hasto Beberkan Politik Jokowi dan Anies, Netizen Samakan dengan Fufufafa: Gak Punya Nyali!
-
Keaslian Jersey-nya Viral Dipertanyakan, Selebgram Ini Beri Balasan Menohok
-
Viral! Pengakuan Hasto Soal Jokowi dan Anies Picu Said Didu Serukan Tolak Calon Jokowi
-
Perputaran Uang Judol Capai Rp 900 T, Susi Pudjiastuti Prihatin
-
Nissa Sabyan dan Ayus Menikah dengan Mahar 200 Ribu, Video Lawas 'Gelay' Viral Lagi
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
UMKM Dapat Pesanan Ekspor, Tapi Tak Sanggup Produksi? Ini Biang Keroknya
-
Dari Mucikari Hingga Penjual Bayi, 11 Tersangka TPPO di Yogyakarta Diringkus
-
1.410 Personel Gabungan Kawal Ketat Pilkada Sleman 2024, 16 TPS Rawan jadi Fokus
-
Isu Sosial di Gunungkidul: Banyak Warga Merantau, Anak Tertitip, Berakhir Adopsi
-
Lapor via WA, Bawaslu Sleman Ciduk 6 Terduga Pelaku Politik Uang di Minggir