SuaraJogja.id - Foto lamaran kerja isinya ancaman bak sinetron azab viral di media sosial.
Foto viral tersebut dibagikan ulang oleh akun Instagram @dennysiregar.
Dalam foto tersebut tampak sebuah map cokelat penuh dengan tulisan bernada ancaman.
Tulisan itu diduga sengaja ditambahkan oleh pelamar kerja untuk mengancam staf HRD apabila dirinya tidak diterima di perusahaan.
Baca Juga: Viral SD Negeri di Garut Dijual Oknum Kades, Pembeli Sudah Ambil Genteng
Sementara isinya berupa keluh kesah dari pelamar kerja yang mengaku sudah berkorban banyak saat mencari pekerjaan sehingga ia berharap dapat diloloskan.
Tak tanggung-tanggung, jika staf HRD tak menerimanya maka pelamar kerja akan mendoakan mereka terkena azab.
"Kepada YTH HRD. Sudah capek saya buat lamaran uang habis beli map fotocopy. Semoga kali ini saya bisa diterima, kalau tidak saya doakan kena adzab!! Kuburan bapak/ibu HRD penuh dengan map coklat sama kerta fotocopyan!!," demikian bunyi pesan pelamar kerja seperti dikutip Suara.com, Selasa (2/7/2020).
Pengunggah foto surat lamaran kerja antimainstream itu lalu menuliskan narasi, "Azab untuk HRD".
Kontan saja, unggahan tersebut memancing atensi warganet untuk berkomentar. Tak sedikit yang dibuat salah fokus dengan ancaman pelamar kerja karena dianggap mirip dengan judul sinetron azab di televisi.
Baca Juga: Viral Video Penjual Celupkan Tangan ke Kuah Makanan, Perut Auto Mual
"Kebanyakan sinetron adzab kayaknya ini," kata @bebeb_je***.
Berita Terkait
-
Benarkah 'Kerja Apa Aja yang Penting Halal' Tak Lagi Relevan?
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
-
Senang Lihat Orang Susah, Mengenal Crab Mentality dan Gatekeeping di Dunia Kerja
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
Pilihan
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
Terkini
-
Dari Perjalanan Dinas ke Upah Harian: Yogyakarta Ubah Prioritas Anggaran untuk Berdayakan Warga Miskin
-
PNS Sleman Disekap, Foto Terikat Dikirim ke Anak: Pelaku Minta Tebusan Puluhan Juta
-
Tendangan Maut Ibu Tiri: Balita di Sleman Alami Pembusukan Perut, Polisi Ungkap Motifnya yang Bikin Geram
-
Ribuan Umat Padati Gereja, Gegana DIY Turun Tangan Amankan Paskah di Jogja
-
Layanan Wealth Management BRI Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney