SuaraJogja.id - Kecelakaan beruntun terjadi di Simpang Empat Karangturi, Dusun Jogoragan, Desa Banguntapan, Kecamatan Banguntapan, Minggu (12/7/2020) dan melibatkan tiga mobil serta satu sepeda motor. Hingga saat ini Satlantas Polres Bantul masih mendalami penyebab kecelakaan yang menewaskan seorang pengendara sepeda motor tersebut.
Menurut keterangan Kanitlaka Satlantas Polres Bantul Iptu Maryono, kecelakaan terjadi pada pukul 07.30 WIB. Saat itu mobil Toyota Calya AB 2846 TZJ yang dikemudikan Mamik Aryanto (41), warga Banyumas, Jawa Tengah, melaju dari simpang empat Ketandan ke selatan dengan kecepatan tinggi.
Setibanya di lokasi, mobil tersebut menabrak sepeda motor Honda Supra AB 2689 VS yang dikendarai Sugiyanto (60), warga Sewon, Bantul, yang tengah melaju dari arah timur ke barat atau menuju Pasar Kotagede. Sugiyanto meninggal dunia dalam tabrakan ini.
“Setelah menabrak motor, mobil Calya terus melaju, menabrak pembatas jalan dan menabrak dua mobil yang berhenti di traffick light dari arah selatan ke utara yakni mobil Daihatsu Terios AB 1346 DB dan Daihatsu Sigra AB 1149 FJ,” kata Maryono, Rabu (15/7/2020).
Baca Juga: Best 5 Oto: Nissan Ariya Crossover Listrik, Kisah Tragis Pasutri Bermotor
Dilansir HarianJogja.com -- jaringan SuaraJogja.id, Maryono mengungkapkan bahwa sampai saat ini jajarannya masih menyelidiki kasus tersebut dengan meminta keterangan sejumlah saksi. Pihaknya menduga kuat bahwa pengemudi mobil Toyota Calya menerobos lampu merah.
Berita Terkait
-
Pemulangan 7 Jenazah WNI Korban Kecelakaan di Sarawak Terkendala Biaya
-
Kecelakaan Maut di Malaysia, 7 WNI Asal Lombok Tewas
-
Awas Rem Blong! 8 Langkah Mencegah Tragedi di Jalan
-
Tiga Kru tvOne yang Meninggal Akibat Kecelakaan di Tol Pemalang Terima Manfaat BPJS Ketenagakerjaan
-
Meninggal karena Kecelakaan saat Naik Xmax, Ini Profil Mantan Pembalap Indonesia Hokky Krisdianto
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
-
Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Balikpapan: Bukan Masa yang Tenang
-
Usai Cuti Kampanye, Basri Rase Gelar Rapat Perdana Bersama OPD, Bahas Apa?
-
Thom Haye hingga Ragnar Oratmangoen Punya KTP DKI Jakarta, Nyoblos di TPS Mana?
Terkini
-
Sidak Pasar Jelang Nataru, Mendag: Harga Minyakita Akan Normal Pekan Ini
-
Imbas Kecurangan Takaran BBM di Sleman, Bupati Perketat Sertifikasi Tera SPBU
-
Mendag Sidak SPBU yang Diduga Curang di Sleman, Rugikan Konsumen Rp1,4 Miliar per Tahun
-
Sunarso Dinobatkan Sebagai The Best CEO untuk Most Expansive Sustainable Financing Activities
-
Reza Arap Diam-Diam Tolong Korban Kecelakaan di Jogja, Tanggung Semua Biaya RS