SuaraJogja.id - Beredar video parodi kegiatan upacara sekolah di media sosial Twitter. Video yang diperagakan oleh satu orang tersebut berhasil membuat warganet ikut bernostalgia ketika mengikuti upacara di sekolah.
Seorang pria membuat video TikTok dengan nama akun @trisoptr yang memperagakan pelaksanaan upacara di sekolah. Memerankan beberapa tokoh seorang diri, pria tersebut dinilai sangat piawai memeragakan banyak karakter.
Dalam video berdurasi 36 detik tersebut, pria ini berhasil memeragakan sembilan tokoh yang berbeda. Yakni, 2 petugas upacara, kepala sekolah, 5 jenis guru, dan satu murid perempuan.
Tidak hanya karakter yang diperagakan, warganet juga memuji ke akuratan hijab yang digunakan untuk memeragakan tokoh perempuan. Video yang diunggah akun @omarabdr ini mendapatkan lebih dari dua ribu komentar warganet.
"Kok mirip... Multitalen banget nih mukanya," tulis akun @akufortuna.
"Kok bener sih, apa memang guru-guru yang hobi selfie stylenya se-indonesia seperti itu," komentar akun @llynrff.
Pemilik akun @omarabdr sendiri dalam keteragannya mengaku bahwa karakter yang diperagakan sangat mirip dengan guru di sekolahnya dulu. Ia bahkan turut membagikan karakter-karakter guru sekolahnya dulu.
"Inget ga si kita disamperin bu nora pas upacara garagara onah @eunsis03 @phiiwwiitt," tulis akun @ncicaww bernostalgia.
"Jadi inget pak sumardi kalau ngomong lama, terus ngucapin 'oleh karna itu' berkali-kali wkwkwk @shewaysssout @ratihatoy udah gitu ini anak pake pingsan pas jadi pemimpin @abdulazizembul," koementar akun @miripnabilah.
Baca Juga: Viral Upacara Online Lewat Zoom, Siswa Tetap Pakai Seragam Walau di Rumah
Berita Terkait
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
124 Ribu Warga Yogyakarta Terancam? BGN Desak Dinkes Perketat Izin Dapur MBG
-
Jamaah Haji DIY Tak Perlu ke Solo Lagi, Embarkasi Langsung dari YIA Mulai 2026
-
Kronologi Pembunuhan Perempuan di Gamping: Dari Penolakan Cinta Hingga Cekcok yang Hilangkan Nyawa
-
Awalnya Mau Kasih Uang, Akhirnya... Tragedi di Sleman Ungkap Fakta Hubungan Asmara Berujung Maut
-
Motif Pembunuh Wanita di Gamping Sleman, Cinta Ditolak Pisau Bertindak