Sudah beberapa lama ada di negara orang, Dita Karang sendiri masih suka mengonsumsi makanan khas Indonesia. Seperti yang belum lama ini, Dita mengonsumsi tempe goreng dan sambal hijau.
Sebagai gadis yang besar di Jogja, gudeg menjadi makanan khas Indonesia favorit Dita Karang. Sementara selama tinggal di Korsel, Dita Karang sangat menyukai ayam goreng khas negeri gingseng tersebut.
Menyambut datangnya peringatan hari kemerdekaan Korsel dan Indonesia, yang hanya berjarak dua hari, Dita Karang berharap, dua negara tersebut dapat menjalin hubungan lebih dekat, termasuk bisa bertukar lebih banyak kebudayaan.
Menanggapi pertanyaan dari warganet, Dita menjawab bahwa musik Indonesia kesukaannya merupakan lagu-lagu lama yang dibawakan Chrisye. Ia menilai, musisi Indonesia piawai membuat lagu-lagu galau.
Baca Juga: Buat Warganet Penasaran, Ternyata Dita Karang Trending karena Foto Kucing
"Indonesia tuh jago banget bikin lagu-lagu galau," tutur Dita Karang.
Fakta lainnya mengenai Dita Karang dan Hansol, saat masih bersekolah, mereka sangat menyukai mata pelajaran matematika. Bahkan, sejak SD hingga SMA Hansol selalu mendapatkan nilai di atas 90 untuk ujian nasional bidang matematika.
Lihat keseruan perbincangan mereka berdua DI SINI.
Meski juga menyukai mata pelajaran olahraga, saat kecil Dita pernah gagal mengikuti les menari Bali. Namun, Dita juga pernah belajar menari balet dan hip hop sebelum terjun ke dunia K-Pop.
Akibat merebaknya wabah corona, yang membuat beragam aktivitas terhambat, Dita Karang berharap, di sisa ujung tahun 2020 ini, akan ada lebih banyak masyarakat yang mengenal kelompok bernyanyinya, yang belum lama memulai karier.
Baca Juga: Tampil Perdana, Dita Karang 2 Kali Dipuji Cantik oleh Member Secret Number
Ditonton oleh ribuan orang, video percakapan itu sendiri menuai beragam respons positif dari warganet.
Berita Terkait
-
Secret Number Sukses Gelar Konser di Jakarta, Kemampuan Bahasa Indonesia Mereka Curi Perhatian!
-
Simak! Dita Karang Ungkap Awal Mula Bergabung dengan Secret Number, Ternyata Berawal dari...
-
Sukses jadi Bintang K-Pop, Dita Karang Cerita Awal Mula Gabung ke Secret Number
-
Konser di Jakarta, Semua Personel Secret Number Fasih Berbahasa Indonesia
-
Buka Konser Secret Number di Jakarta, Tiara Andini Spill Single Terbaru
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
Terkini
-
Eks Karyawan jadi Mucikari Online, Jual PSK via MiChat usai Kena PHK
-
Potensi Bencana Ancam Pilkada di DIY, KPU Siapkan Mitigasi di TPS Rawan
-
Sendirian dan Sakit, Kakek di Gunungkidul Ditemukan Membusuk di Rumahnya
-
UMKM Dapat Pesanan Ekspor, Tapi Tak Sanggup Produksi? Ini Biang Keroknya
-
Dari Mucikari Hingga Penjual Bayi, 11 Tersangka TPPO di Yogyakarta Diringkus