SuaraJogja.id - Beredar video TikTok seorang pria menyebutkan beberapa tempat yang menjadi sahabat Mahasiswa Jogja. Penuhi kebutuhan hidup mahasiswa Jogjakarta, beberapa tempat ini tak menguras kantong.
Akun Instagram @wonderfulljogja membagikan video TikTok milik @tj_torry. Dalam videonya pria bernama Torry menyebutkan beberapa tempat yang menjadi sahabat karib mahasiswa Jogja dalam memenuhi beberapa kebutuhan hidup.
1. Mengisi perut di angkringan dan burjo
Tempat pertama yang disebutkan, adalah angkringan dan burjo. Kedua tempat itu merupakan salah satu tempat makan yang banyak dikunjungi mahasiswa Jogjakarta.
Terutama saat tanggal tua, atau kiriman dari orangtua sudah mulai mendekati habis. Dua tempat ini menjadi lokasi favorit untuk mengisi perut sampai kenyang tanpa takut dompet kebobolan.
2. Belanja bulanan harga pasar fasilitas supermarket
Untuk memenuhi kebutuhan bulanan seperti alat mandi dan aneka kebutuhan lainnya. Mirota kampus dan Pamela menjadi dua tempat yang paling sering dituju.
Selain menyediakan semua kebutuhan harian, dua tempat ini juga menjual barang-barang dengan harga yang terjangkau. Biasanya setiap awal bulan, dua tempat ini punya antrian mengular.
3. Bukan Gramedia, toko alat tulis ini legendaris banget
Baca Juga: SKB CPNS di Kota Jogja Wajibkan Peserta dari Luar DIY Bawa Hasil RDT
Toko satu ini menjadi pemasok kebutuhan alat tulis terbesar bagi mahasiswa Jogjakarta. Terletak di sekitar Jalan Gejayan, nama toko ini identik dengan cat bangunannya, yakni Toko Merah.
Beragam kebutuhan alat tulis ada disini dan dijual dengan harga yang murah meriah. Mashyur dikenal dengan harganya yang murah, mahasiswa dari berbagai universitas kerap belanja kebutuhannya disini.
4. Kawasan dengan letak-letak kos yang populer
Meskipun persewaan kamar kost atau hunian sementara ini tersebar hampir di seluruh sudut Yogyakarta. Namun ada beberapa tempat yang memang dikenal sebagai daerah dengan banyak rumah sewaan mendominasi.
Diantaranya ada Pogung, Babarsari, Tambak Bayan, Seturan dan Mrican. Tidak hanya karena banyak menyediakan huniaan sewaan, tapi lokasi ini juga dekat dengan berbagai tempat yang kerap disinggahi anak rantau.
Lihat beragam tempat biasa disinggahi mahasiswa Jogjakarta DISINI
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Terbaik, Ideal untuk Gaming dan Kerja Harian
-
HP Mau PHK 6.000 Karyawan, Klaim Bisa Hemat Rp16,6 Triliun
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah Tahan Seharian Tanpa Cas, Cocok untuk Gamer dan Movie Marathon
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
-
Hari Ini Bookbuilding, Ini Jeroan Keuangan Superbank yang Mau IPO
Terkini
-
Kritik Tajam MPBI DIY: Pemerintah Disebut Pakai Rumus Upah yang Bikin Buruh Gagal Hidup Layak
-
Pemkot Yogyakarta Targetkan 100 Rumah Tak Layak Huni Selesai Direnovasi Akhir Tahun 2025
-
Trah Sultan HB II Ultimatum Inggris! Ribuan Manuskrip Geger Sepehi 1812 Harus Dikembalikan
-
Terdesak Utang Pinjol, Pemuda di Sleman Nekat Gasak Laptop di Kos-Kosan
-
Faber Instrument: UMKM Kayu Jati Cianjur yang Sukses Tembus Pasar Global Berkat Dukungan BRI