Scroll untuk membaca artikel
Eleonora Padmasta Ekaristi Wijana | Evi Ariska
Kamis, 22 Oktober 2020 | 08:18 WIB
Foto prewedding Tora Sudiro dan Mieke Amalia. [Instagram]

"Enggak apa-apalah, sudah terlanjur kepalang, sudah tua juga, mau gimana," kata Mieke Amalia.

Bila masih ingat, dulu pada 2009 publik sempat dibuat heboh lewat pemberitaan infotainment.

Tora dan Mieke digerebek oleh Anggraini Kadiman, istri Tora saat itu, di sebuah hotel di Bandung, Jawa Barat.

Pada 20019 Tora dan Anggraini kemudian bercerai. Ia pun menikahi Mieke, yang sudah menjadi janda sejak 2006, tak lama setelah perceraiannay dari sang istri. 

Baca Juga: Cerita Mieke Amalia dan Tora Sudiro Pacaran Diam-diam Selama 2 Tahun

Load More