SuaraJogja.id - Akun Instagram @energisolo membagikan video sekelompok orang tengah membawakan selawat di sebuah tempat ibadah. Setelah selesai, mereka berebut bingkisan di atas lantai. Terlihat satu orang terlalu rakus mengambil bingkisan hingga disamakan dengan DPR oleh warganet.
Dalam tayangan berdurasi satu menit itu, terlihat ada sekelompok orang tengah berdiri membentuk lingkaran di dalam rumah ibadah. Memegang sebuah buku, mereka membacakan selawat kepada Nabi. Diduga sekelompok orang itu tengah memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW.
Beberapa orang lainnya juga membawa rebana dan memukul-mukulnya sesuai dengan ketukan nada.
Sampai pada satu ketukan, orang-orang mulai berebut bingkisan warna-warni yang sejak tadi berada di atas lantai dan dibiarkan tersebar di depan jemaah.
Baca Juga: Kasus Covid-19 di Bantul Tembus 68 Orang Sehari, Kebanyakan dari Ponpes
Salah satu anak mencuri perhatian warganet lantaran langsung menjatuhkan tubuhnya di atas bingkisan tersebut. Dengan penuh semangat, ia mencoba mengambil sebanyak-banyaknya bingkisan yang ada di lantai itu. Aksinya tersebut turut jadi sorotan warganet.
"Itu si bocah cocoknya jadi 'DPR' kalau sudah besar," tulis akun @energisolo.
Namun ternyata, aksinya tidak berjalan mulus begitu saja. Meski sudah mencoba melindungi sebanyak-banyaknya bingkisan, tetapi benda yang ia simpan masih bisa direbut oleh orang lain.
Bahkan terlihat ada aksi rebutan dengan bapak-bapak yang berdiri di depannya. Mereka terlihat saling mengambil barang yang sudah dikumpulkan masing-masing.
Sejak diunggah pada Jumat (30/10/2020), video itu sudah ditayangkan lebih dari 30 ribu kali.
Baca Juga: Bertambah 73 Kasus, Pasien Corona di Bantul Capai 1.029 Orang
Ada banyak komentar dari warganet yang ikut menyoroti tingkah anak yang dinilai serakah tersebut.
Berita Terkait
-
Anak Muda Rentan Parkinson? Ini Fakta yang Harus Kamu Tahu Sebelum Terlambat
-
Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
-
Hotma Sitompul Berjuang Lawan Masalah Jantung dan Ginjal Sebelum Meninggal Dunia
-
Darurat Kekerasan Seksual Anak: Saat Ayah dan Kakek Jadi Predator, Negara Malah Pangkas Anggaran
-
Menantu Bagikan Potret Hotma Sitompul Sebelum Meninggal Dunia
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
Terkini
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan
-
Dari Perjalanan Dinas ke Upah Harian: Yogyakarta Ubah Prioritas Anggaran untuk Berdayakan Warga Miskin
-
PNS Sleman Disekap, Foto Terikat Dikirim ke Anak: Pelaku Minta Tebusan Puluhan Juta
-
Tendangan Maut Ibu Tiri: Balita di Sleman Alami Pembusukan Perut, Polisi Ungkap Motifnya yang Bikin Geram
-
Ribuan Umat Padati Gereja, Gegana DIY Turun Tangan Amankan Paskah di Jogja