SuaraJogja.id - Akun Instagram @soloinfo membagikan video TikTok milik akun @danynas. Dalam video itu terlihat dua orang pria yang memberikan reaksi saat memasuki salah satu warkop mahal. Kalimat-kalimat pria ini berhasil bikin warganet tergelitik.
Video berdurasi satu menit itu menunjukkan dua orang pemuda, satu berambut kriting dan satu berambut gondrong. Sama-sama menggunakan kaos putih, dua pemuda itu nampak baru saja memasuki kedai kopi ternama untuk pertama kalinya.
Awalnya, mereka nampak terkagum dengan desain dan penataan tempat yang dianggap keren tersebut. Pria berambut kriting yang memegang kamera juga menunjukkan ke arah bar yang menjadi tempat pelayanan di cafe tersebut.
Saat berbalik badan, ia mengingatkan temannya untuk melepas sandal karena dinilai tidak sopan. Pemuda ini juga menunjukkan ke arah kakinya yang bertelanjang tanpa alas. Saat melihat-lihat souvenir yang terpajang ia juga diingatkan untuk tidak asal sentuh.
Saat melihat ke arah papan menu yang juga menampilkan daftar harga tersebut, mereka menunjukkan ekspresi mulut ternganga. Setelah beberapa detik, dua orang pemuda itu lantas memutuskan untuk pergi ke tempat lain lantaran harga yang ditampilkan terlalu mahal.
"Nggumun rego check (Heran harga checj-red)," tulis akun @soloinfo dalam keterangannya.
Sejak diunggah Minggu (1/11/2020), video itu sudah ditonton lebih dari 35 ribu kali. Ada banyak komentar dari warganet yang tergelitik dengan kalimat yang digunakan oleh dua orang pemuda tersebut.
Lihat reaksi dua pemuda DISINI
"INI MAS NYA PADAHAL YANG KERJA DI STARBAK SITU YA MAS," tulis akun @melani.ayu.
Baca Juga: Prambanan Jazz Jadi Perhelatan Live Streaming Terpanjang di Indonesia
"Misuhnya mulai aktif ya bund," komentar akun @margarethaerna14_.
"Ya ampun, humorku sebatas 'sendalmu copoten ra sopan' (Sandalmu lepaslah tidak sopan-red)," tanggapan akun @candradewiagustining.
Sementara akun @nana_nisa07 mengatakan, "Realitas dalam hati yang terungkap."
Berita Terkait
Terpopuler
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- Gary Neville Akui Salah: Taktik Ruben Amorim di Manchester United Kini Berbuah Manis
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- Belanja Mainan Hemat! Diskon 90% di Kidz Station Kraziest Sale, Bayar Pakai BRI Makin Untung
Pilihan
-
5 Fakta Wakil Ketua DPRD OKU Parwanto: Kader Gerindra, Tersangka KPK dan Punya Utang Rp1,5 Miliar
-
Menkeu Purbaya Tebar Surat Utang RI ke Investor China, Kantongi Pinjaman Rp14 Triliun
-
Dari AMSI Awards 2025: Suara.com Raih Kategori Inovasi Strategi Pertumbuhan Media Sosial
-
3 Rekomendasi HP Xiaomi 1 Jutaan Chipset Gahar dan RAM Besar, Lancar untuk Multitasking Harian
-
Tukin Anak Buah Bahlil Naik 100 Persen, Menkeu Purbaya: Saya Nggak Tahu!
Terkini
-
Deadline Proyek di Gunungkidul Dikejar: DPRD Tak Ingin Hujan Jadi Alasan
-
Setelah Diperiksa Intensif, Mantan Bupati Sleman Sri Purnomo Resmi Ditahan Terkait Kasus Korupsi
-
WNA Tiongkok 'Nakal' di Yogyakarta: Alih-Alih Pelatihan, Malah Kerja Ilegal?
-
Trauma Mendalam, Terdakwa Kecelakaan Maut BMW Menangis di Persidangan: 'Saya Bukan Pembunuh'
-
Raih Saldo Gratis? Ini Trik Jitu dan 4 Link Aktif untuk Klaim DANA Kaget buat Warga Jogja