SuaraJogja.id - Mengingat nama Adam Suseno yang tak lain suami dari pedangdut Inul Daratista, hal yang identik darinya yakni kumis tebalnya.
Tapi kini, sosok Adam Suseno menunjukkan penampilannya yang berbeda. Kumis tebal yang selalu menempel di atas bibirnya itu hilang.
Mas Adam kini membabat habis kumis tebalnya itu.
Penampakan Adam Suseno cukur kumis diungkap sendiri oleh Inul Daratista di Instgram. Banyak warganet yang terkejut dengan keptuusan Ada Suseno menghilangkan kumisnya.
"Seumur hidup aku kenal sama Mas Adam, baru kali ini aku lihat Mas Adam tanpa kumis. AUTO TERKEDJOET. Ya ampun Yaaank, gubraakkk," tulis Inul Daratista di bagian caption.
Tak sedikit warganet yang menyayangkan keputusan Adam Suseno. Tapi tak sedikit yang menilai kalau bapak satu anak itu lebih muda lima tahun dan bertambah ganteng.
Berikut komentar dari warganet dan rekan artis:
"Hwaaaaaaw mas Adam identik sama kumisnya malah ilan. Tapi kliatan makin mudaaa Yo mbaaak," komentar penyanyi Siti Liza.
"MAS ADAAAAAAAAAAAAAAAMMM UWOWWWW, kek yang main Beverly Hills 90210 Mbaaa Nulll @inul.d," ujar presenter Ayu Dewi.
Baca Juga: Anak Akui Malu Bikin Konten TikTok Bareng Inul Daratista
Sementara pedangdut Dewi Perssik memberikan jejeran emoticon tertawa.
Berita Terkait
-
Foto Dikelilingi Barang Mewah, Inul Daratista: Flexing yang Hakiki Adalah...
-
Inul Daratista Siap Goncang Malaysia, Comeback setelah 2 Dekade
-
Inul Daratista Lulusan Apa? Sadar Diri Ogah Jadi Wakil Rakyat karena Tak Sekolah Tinggi
-
Pangling Lihat Wajah Sendiri, Inul Daratista: Kayak Ibu Pejabat Habis Terima Tunjangan
-
Cuma Punya Ijazah SD, Inul Daratista Tak Tertarik Jadi Anggota DPR: Takut Gak Amanah
Terpopuler
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
- Kompetisi Menulis dari AXIS Belum Usai, Gemakan #SuaraParaJuara dan Dapatkan Hadiah
- Ini 5 Shio Paling Beruntung di Bulan Oktober 2025, Kamu Termasuk?
- Rumah Tangga Deddy Corbuzier dan Sabrina Diisukan Retak, Dulu Pacaran Diam-Diam Tanpa Restu Orangtua
Pilihan
-
Dean James Cetak Rekor di Liga Europa, Satu-satunya Pemain Indonesia yang Bisa
-
Musim Hujan Tiba Lebih Awal, BMKG Ungkap Transisi Musim Indonesia Oktober 2025-2026
-
Bahlil Vs Purbaya soal Data Subsidi LPG 3 Kg, Pernah Disinggung Sri Mulyani
-
3 Rekomendasi HP 1 Jutaan Baterai Besar Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Menkeu Purbaya Pernah Minta Pertamina Bikin 7 Kilang Baru, Bukan Justru Dibakar
Terkini
-
Clara Sumarwati Pendaki Indonesia Pertama di Everest Tutup Usia
-
Ini Kata Kemenag Soal Keamanan Bangunan Ponpes di Jogja Pasca Tragedi Ponpes Al Khoziny Sidoarjo
-
Kerja di Luar Negeri Aman? BP3MI DIY Beri Peringatan Penting Sebelum Tergiur Gaji Tinggi
-
Jalan Sedogan-Balerante 'Dikepung' Portal! Pemkab Sleman Ambil Tindakan Tegas Atasi Truk Galian C yang Meresahkan Warga
-
Siap Taklukkan Menoreh? BiosfeRun 2025 Suguhkan Rute Baru Berstandar Internasional