SuaraJogja.id - Pascalibur panjang Natal dan Tahun Baru (nataru), wisatawan mulai meninggalkan Yogyakarta. Sebanyak 8.115 orang pulang menggunakan transportasi Kereta Api (KA), Minggu (3/1/2021). Jumlah wisatawan saat arus balik ini meningkat dibandingkan pada Sabtu (2/1/2021) kemarin, dengan jumlah penumpang mencapai 7.038 orang.
"Penumpang naik dari tiga stasiun utama Daop 6," ujar Manajer Humas PT KAI Daop 6 Yogyakarta Supriyanto, Minggu siang.
Menurut Supriyanto jumlah penumpang dari Stasiun Yogyakarta paling tinggi dari dua stasiun lain, seperti Stasiun Purwosari dan Stasiun Solo Balapan.
Sebanyak 3.701 penumpang sudah menggunakan KA dari Stasiun Yogyakarta pada Minggu ini.
Baca Juga: Hari Ini dan Besok Puncak Arus Balik Pengguna Kereta ke Jakarta
Sedangkan pada Sabtu kemarin, jumlah penumpang naik dari Stasiun Yogyakarta mencapai 3.048 orang.
Kondisi serupa juga terjadi di Stasiun Solo Balapan dan Purwosari.
Sebanyak 335 penumpang berangkat dari Stasiun Purwosari dan 884 penumpang dari Stasiun Solo Balapan.
"Arus balik paling tinggi memang hari ini dari ketiga stasiun karena besok kan sudah mulai hari kerja," paparnya.
Supriyanto menambahkan, tujuan penumpang KA merata di berbagai daerah, mulai dari jurusan Jakarta, Bandung, Purwokerto, Semarang, hingga Surabaya.
Baca Juga: Puncak Arus Balik, Penumpang KA Melonjak Hingga 16 Ribu Orang
Dengan tingginya arus balik, PT KAI tetap menerapkan protokol kesehatan (prokes).
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Catat! Ini Daftar Hari Libur Nasional Mei 2025, Ada 2 Long Weekend
-
Libur Nasional Waisak 2025, Apakah Ada Long Weekend Lagi?
-
Libur Paskah, Warga Jakarta Serbu Tebet Eco Park
-
Jumat Pekan Ini Tanggal Merah? Ini Penjelasan Lengkap Libur Nasional 18 April 2025
-
Jasa Marga Catat 2,1 Juta Kendaraan Kembali ke Jabotabek
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- 5 Rekomendasi Body Lotion Lokal untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai Rp17 Ribu
- Cyrus Margono Terancam Tak Bersyarat Bela Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2025
- Rangkaian Skincare Viva untuk Memutihkan Wajah, Murah Meriah Hempas Kulit Kusam
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp70 Jutaan: Lengkap dengan Spesifikasi dan Estimasi Pajak
Pilihan
-
Gelombang Kekesalan Jakmania Memuncak: Carlos Pena di Ujung Tanduk Pemecatan
-
Hasil Seri Kontra Arema FC Bikin Bangga Persebaya, Ini Penyebabnya
-
Pratama Arhan Mulai 'Terbuang' dari Timnas Indonesia, Mertua Acuh: Terserah
-
Heboh Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk
-
7 Rekomendasi Mobil Bekas Jepang-Eropa Harga di Bawah Rp100 Juta
Terkini
-
'Ora Tak Kasih Tahu Sekarang' Sekda DIY Bungkam Soal Jadwal Baru Pengosongan ABA
-
Miris Tanah Warga Bantul Digadai Rp1,5 M Tanpa Sepengetahuan, Pemkab Janji Beri Keadilan
-
Korupsi Makin Gila, Novel Baswedan Desak RUU Perampasan Aset Segera Disahkan
-
Buruan, Ini Link DANA Kaget Terbaru untuk Warga Jogja Jangan Sampai Kehabisan
-
Drama TKP ABA Jogja, Sewa Habis, Pedagang dan Jukir Ngotot Tolak Relokasi