SuaraJogja.id - Masyarakat Indonesia tengah dirundung kabar duka tentang pesawat Sriwijaya Air jatuh. Pesawat dengan nomor penerbangan SJ 182 itu disebutkan hilang kontak setelah lepas landas. Menurut keterangan Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi, pesawat tersebut mengangkut 62 orang, termasuk 3 bayi.
Di sisi lain, publik dihebohkan video viral yang memperlihatkan tenaga medis melambaikan tangan, menolak disuntik vaksin Covid-19. Sementara itu di Sleman, kasus Covid-19 makin meningkat, dan bahkan kasus kematian nyaris tembus 2 persen.
Tak hanya itu, kabar duka tengah menyelimuti warga Bendung, Gunungkidul setelah seorang ibu rumah tangga terpental kemudian tewas saat menjemur pakaian. Berikut ini lima berita SuaraJogja.id paling banyak dibaca pada Sabtu (9/1/2021) kemarin:
1. Pesawat Sriwijaya Air Dikabarkan Hilang Kontak Usai Lepas Landas
Beredar kabar bahwa pesawat Sriwijaya Air penerbangan Jakarta-Pontianak hilang kontak usai lepas landas, Sabtu (9/1/2021).
Salah satu informasi tersebut dikabarkan akun milik Gerry Soejatman. Pemilik akun @GerryS menuliskan jika pesawat Sriwijaya Air diduga jatuh tidak lama setelah lepas landas.
2. Heboh, Video Tenaga Medis Lambaikan Tangan Tolak Disuntik Vaksin Covid-19
Baca Juga: Sriwijaya Air SJ 182 Jatuh, Anisa Bahar: Pada Bandel Sih
Tenaga medis bakal masuk dalam gelombang pertama yang bakal mendapatkan vaksin Covid-19. Meski begitu sosial media dihebohkan dengan munculnya tenaga medis yang menolak disuntik vaksin Covid-19.
Dalam video singkat yang beredar di TikTok tersebut, sejumlah tenaga medis yang mengenakan APD bertulis RSUD Bayu Asih itu tampak melambaikan tangan menolak disuntik vaksin Covid-19.
3. Kenaikan Kasus Kematian Akibat Covid-19 di Sleman Nyaris Tembus 2 Persen
Berita Terkait
-
Sriwijaya Air SJ 182 Jatuh, Anisa Bahar: Pada Bandel Sih
-
Pramugara Sriwijaya Air Jatuh Yulian Andhika Warga Sungailiat Babel
-
Regu Penyelam Temukan Potongan Pesawat Sriwijaya Air yang Jatuh
-
Korban Sriwijaya Air Jatuh, Syifa Mila Ternyata Make Up Artist Chef Aiko
-
Chef Aiko Berduka, Selebgram Terkenal Syifa Mila Jadi Korban Sriwijaya Air
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
Terkini
-
Laga PSIM Yogyakarta vs Persebaya Dipastikan Tanpa Suporter Tamu
-
Pengamat Hukum UII: Keterangan Saksi Kemenparekraf Justru Meringankan Sri Purnomo
-
Cekcok dengan Tetangga hingga Persoalan Warisan di Desa Masih Dominasi Masalah Hukum di DIY
-
Hakim Cecar Raudi Akmal soal Pengaruh Anak Bupati di Kasus Dugaan Korupsi Pariwisata Sleman
-
Raudi Akmal: Informasi Hibah Pariwisata Disampaikan Langsung oleh Sekda