SuaraJogja.id - Banyak perempuan suka tampil dalam tema outfit of the day alias OOTD kekinian. Tak heran kalau akhirnya mereka sangat mengikuti tren demi tak dibilang ketinggalan zaman.
Sayangnya, mengikuti tren fesyen ternyata bisa memunculkan pengalaman memalukan, seperti yang baru-baru ini dialami oleh wanita cantik bernama Mila Alawiyah.
Semua berawal ketika Mila nongkrong bersama temannya di sebuah kafe di Bandung, Jawa Barat. Saat itu, Mila mengenakan cardigan warna lilac yang sedang digemari kaum hawa.
Rupanya, Mila bukan satu-satunya orang yang memilih cardigan warna cantik itu sebagai outfit nongkrong di kafe. Paling tidak ada tiga pengunjung lain yang terekam kamera memakai baju sama.
Baca Juga: Bisa Ditiru, 4 Beauty Goals Incaran Beauty Enthusiast Tahun 2021
Mila pun mengaku sangat malu atas kejadian itu hingga memutuskan untuk membuka cardigan yang dipakainya. Ia lalu hanya menyisakan manset hitam dan celana lilac sebagai OOTD andalan.
Pengalaman ini dibagikan oleh Mila lewat akun TikTok @milaalawiyah pada Selasa (19/1/2021) lalu. Video ini sukses masuk FYP (For You Page) TikTok dan ditonton lebih dari 7 juta kali dalam waktu kurang dari 24 jam.
Belasan ribu komentar ditulis oleh warganet setelah melihat kejadian memalukan yang dialami Mila. Banyak warganet yang mengklaim kejadian ini sebagai alasan mereka enggan mengikuti tren.
"Itu alasan gue nggak mau ngikutin outfit kekinian wkwk," celetuk salah satu warganet.
"Sepertinya mereka kaum yang suka nanyain 'Kak outfitnya beli di mana?'," ujar yang lain.
Baca Juga: Dianggap Norak, Outfit Cha Eun Woo di True Beauty Ternyata Mahal Kebangetan
"Alesan gue kagak mau beli barang atau pun baju yang lagi tren. Enggak suka kalo udah banyak orang yang make," tutur lainnya.
Ada pula warganet yang berkomentar, "Ini lama-lama Indonesia bajunya berseragam kecuali gue."
Berita Terkait
-
4 Rekomendasi OOTD Rora BABYMONSTER yang Wajib Kamu Sontek untuk Gaya Kekinian
-
Merinding! Jordi Onsu Didorong Makhluk Tak Kasat Mata Saat Live TikTok, Apa yang Terjadi?
-
Viral Lecehkan Pemotor Wanita, "Polisi Cepek" di Bekasi Melotot Tantang Korban: Suruh Polisi ke Mari, Gue Gak Takut!
-
Pendidikan-Karier Yonanda Frisna Damara, Vokalis NDX AKA Dikecam usai Dinilai Rendahkan Perempuan
-
4 Rekomendasi Mix and Match OOTD Chic ala Miyeon (G)I-DLE, Bikin Penampilan Lebih Modis
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
UMKM Dapat Pesanan Ekspor, Tapi Tak Sanggup Produksi? Ini Biang Keroknya
-
Dari Mucikari Hingga Penjual Bayi, 11 Tersangka TPPO di Yogyakarta Diringkus
-
1.410 Personel Gabungan Kawal Ketat Pilkada Sleman 2024, 16 TPS Rawan jadi Fokus
-
Isu Sosial di Gunungkidul: Banyak Warga Merantau, Anak Tertitip, Berakhir Adopsi
-
Lapor via WA, Bawaslu Sleman Ciduk 6 Terduga Pelaku Politik Uang di Minggir