SuaraJogja.id - Dalam perhelatan hajatan, selain memberi ucapan selamat kepada mempelai, agenda utamanya tentu adalah makan-makan. Tapi tahukah kemana piring-piring bekas menyantap makanan itu mendarat?
Akun TikTok @uci_ocim baru-baru ini mengunggah sebuah video singkat di balik layar perhelatan hajatan.
Dalam video tersebut tampak sejumlah orang yang mengenakan kemeja motif batik warna merah terlihat sibuk mengusap sejumlah piring bekas makan para tamu di sebuah gundukan serbuk kayu.
Tak berapa lama setelah dimasukkan dalam gundukan serbuk kayu, piring tersebut kemudian lekas diusap menggunakan serbet lalu ditumpuk kembali serupa piring-piring yang sudah bersih.
Video itu pun mendapat sorotan dari warganet. Tak sedikit yang kaget hingga penasaran dengan cara mencuci piring di video tersebut yang menggunakan serbuk kayu.
"Lah tayamum," kata Fahrul*****
"Cuci piring tayamum," kata ahmds*****
"Piring bisa tayamum juga ternyata ya bund," ucap Mel*****
"Baru liat dan baru tau," ungkap Nabel*** terkejut.
Baca Juga: Viral Pengantin Hamil Mengantuk Saat Hajatan, Pilih Rebahan Terus
"Apakah ini yang disebut life hack versi hajatan," kata masa****
"Hah lu pada baru tau ada trik nyuci piring kek gini? sama gua juga," kata isy*** dibubuhi emoticon menangis.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Sampah Organik Milik Warga Kota Jogja Kini Diambil Petugas DLH, Simak Jadwalnya
-
DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
-
Dana Desa 2026 Terancam Dipangkas, Pengembangan Koperasi Merah Putih di Bantul Terkatung-katung
-
Gengsi Maksimal, Dompet Santai! 4 Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan yang Bikin Melongo
-
Tak Kenal Pelapor, Muhammadiyah Minta Pandji Lebih Cermat dan Cek-Ricek Materi Stand Up