SuaraJogja.id - Nama Lutfi Agizal tampaknya tak pernah lepas dari hal-hal yang kontroversial. Terbaru mantan kekasih dari putri Iis Dahlia itu mengungkapkan dilempar uang dollar segepok.
Peristiwa memalukan tersebut dialami Lutfi Agizal saat mengikuti podcast dengan artis Shalimar Malik.
Melalui insta storynya, Lutfi Agizal bercerita soal kronologi kejadian tak terduga tersebut.
Ia mengaku datang ke studio podcast karena diundang baik-baik. Di studio podcast, Shalimar Malik merasa tersindir dengan ucapan Lutfi.
Baca Juga: Nggak Kalah Ganteng dari Lutfi Agizal, 5 Potret Pacar Baru Anak Iis Dahlia
“Baru kali ini nih gue dateng ke podcast orang, diundang baik-baik gue dateng baik-baik, kita ngobrol di podcast itu, tiba-tiba dia merasa tersindir dengan apa yang gue omongin, dan responsnya dia yang buat gue ilfil sama orang yang katanya orang kaya ini dia ngeluarin dompet, dia tunjukkin dollar segepok, ada kali mungkin 200 juta, dia lempar ke badan gue.” ujarnya seperti dikutip dari Hops.id.
Menanggapi hal ini, pacar Nadya Indry itu pun memberikan balasan menohok. Ia menyinggung bahwa dollar tersebut merupakan hasil pemberian, dan bukanlah hasil kerja keras.
“Helo, mentang-mentang lo punya dolar banyak, lo bisa ngerendahin orang dengan lempar duit kayak gitu? Oh iya soalnya kan lo dapet dollarnya cuma dikasih orang ya, 2,5 M kan lo dikasih orang sama Mercy kan? Bukan karena kerja keras lu sendiri kan?” lanjutnya.
Sosok Shalimar Malik sendiri diketahui bukan orang sembarangan. Perempuan yang sempat bikin heboh lantaran dapat kado valentine sebesar Rp2,5 miliar itu merupakan cucu dari mantan wakil presiden, Adam Malik.
Ia diketahui merupakan janda dua anak. Ia ditinggalkan oleh suaminya yang berinisial HCR saat usia kandungannya 6 bulan pada Juli 2015, keduanya benar-benar berpisah pada akhir tahun 2016 lalu.
Baca Juga: Anisa Bahar Disemprot Lutfi Agizal Sebut Penumpang Sriwijaya Bandel
Shalimar diketahui pernah menjalin cinta dengan Didi Mahardika sebelum akhirnya kandas.
Berita Terkait
-
Siapa Otto Malik? Putra Adam Malik yang Tersandung Masalah BPJS
-
Silsiah Keluarga Otto Malik: Bukan Anak Orang Sembarangan, Hendropriyono Sampai Ikut Bantu
-
Siapa Otto Malik? Sosok yang Membuat Hendropriyono Gercep Turun Tangan
-
Dokter dari Arab Datang, Orang Tua Pasien Penyakit Jantung Lega Anaknya Bisa Operasi Gratis Tak Harus ke Jakarta
-
Korupsi Dana Blu Rp8 Miliar, Eks Dirut RSUP Adam Malik Bambang Prabowo dkk Segera Diseret ke Pengadilan
Tag
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Harga Emas Antam Hari Ini Melesat Hampir Tembus Rp2 Juta/Gram
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
Terkini
-
Suap Tanah Kas Desa Trihanggo Terungkap, Lurah dan Pengusaha Hiburan Malam Ditahan
-
Tunggu Hasil Mediasi Mangkubumi, Warga RW 01 Lempuyangan Tolak Pengukuran Rumah PT KAI
-
Tak Puas dengan Pembuktian UGM, Massa TPUA Segera Sambangi Jokowi di Solo
-
Parkir ABA bakal Dibongkar, Sultan Pertanyakan Munculnya Pedagang Tapi Jukir Harus Diberdayakan
-
Guru Besar UGM Dipecat Karena Kekerasan Seksual, Kok Masih Digaji? UGM Buka Suara