SuaraJogja.id - Maraknya kehadiran aplikasi dan layanan digital mendorong masyarakat untuk lebih sering lagi mengandalkannya dalam kehidupan sehari-hari.
Kemudahan yang ditawarkan aplikasi dan layanan digital telah menjadi solusi praktis untuk memenuhi kebutuhan gaya hidup yang serba online di masa pandemi seperti virtual meeting, belanja online, hingga melakukan pembayaran digital yang contactless.
Sebagai pengguna yang aktif menggunakan layanan digital, kita pun harus bisa lebih cerdas dalam mengulik serba serbi fitur dan layanan apa saja yang tersedia agar bisa semakin mempermudah aktivitas kita.
Salah satu layanan digital yang paling dekat dengan kehidupan kita selama masa pandemi adalah layanan pembayaran digital. Studi riset digital dari perusahaan riset Neurosensum mengungkapkan bahwa pengguna dompet digital atau e-wallet meningkat sekitar 44% kurang dalam waktu satu tahun selama pandemi berlangsung. Berdasarkan riset tersebut, ShopeePay merajai pangsa pasar dompet digital di Indonesia.
Baca Juga: Dukcapil Jelaskan Lembaga Masih Minta Fotokopi e-KTP
Bagi kamu para pengguna setia ShopeePay, simak beberapa keuntungan yang bisa kamu dapatkan jika kamu memverifikasi akun ShopeePay kamu:
1. Tarik Saldo ke Rekening Bank
ShopeePay menyediakan fitur penarikan dana ke rekening bank dari saldo ShopeePay. Penarikan dana ke rekening bank ini dilakukan tanpa adanya biaya tambahan yang tidak akan memotong jumlah saldo yang akan ditarik.
Ditambah lagi, pengguna tidak akan dikenakan syarat minimal biaya untuk penarikan saldo ShopeePay ke rekening bank. Namun, kamu harus memastikan bahwa rekening bank yang dituju adalah rekening bank yang sudah terdaftar secara resmi sebelumnya.
2. Limit Saldo ShopeePay Lebih Besar
Baca Juga: Warganet Kesal KTP-el Masih Difotokopi, Begini Respon Dirjen Dukcapil
Pada akun ShopeePay yang belum terverifikasi, pengguna ShopeePay hanya memiliki limit maksimal saldo sebesar Rp 2.000.000. Setelah melakukan verifikasi, limit maksimal saldo akun ShopeePay mereka akan berubah menjadi sebesar Rp 10.000.000.
Berita Terkait
-
Saldo Dana Kaget Gratis Buat Checkout Keranjang Shopee, Klik Di Sini!
-
Link Saldo DANA Kaget Gratis 14 April 2025: Buruan Klaim, Bisa Buat Top Up ShopeePay
-
Checkout Keranjang Shopee Setelah Klaim Link Dana Kaget, Cuma Modal Hape!
-
Enaknya Jadi Setya Novanto: Korupsi Triliunan, Hukumannya Makin RIngan
-
Di Tengah Kesulitan Kelola Anggaran, Layanan Cloud Ini Janjikan Internet Cepat dan Efisiensi
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
Terkini
-
Batik Tulis Indonesia Menembus Pasar Dunia Berkat BRI
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin