SuaraJogja.id - Sebuah penampakan bentuk awan berbentuk orang berdoa ramai tersebar di media sosial. Salah satunya seperti dibagikan akun Instagram @infokejadian semarang.
Dalam video yang diunggah tampak wujud awan yang menjulang tinggi berwarna gelap. Awan tersebut berbentuk seperti orang berdoa yang tengah menengadahkan tangannya.
Dari keterangan video yang dituliskan, peristiwa tersebut terjadi di langit Semarang. Tepatnya saat petang menjelang waktu maghrib.
"Sore tadi di langit Semarang. Terlihat seperti sedang berdoa. Semoga pertanda baik untuk kita semua," tulis akun tersebut saat diunggah Senin kemarin.
Baca Juga: Viral Video Gibran Cueki Kaesang saat Satu Acara, Dibalas Telak Pas Pidato
video lengkap ada di sini
Banyak diantara warganet yang menyaksikan penampakan tersebut memberikan komentar positif yang dikaitkan dengan situasi pandemi saat ini.
"Yoh covid 19 minggat selamanya!!!!" tulis ricky****
"MasyaAllah Tabarakallah awannya...Semoga 21 hari lagi kita bisa kembali merasakan tarawih berjamaah di bulan Ramadhan bukan di rumah aja," tulis obin****
"pertanda pandemi segara berakhir," kata organ****
Baca Juga: Baper Maksimal! 30 Tahun Friendzone, Momen Ibu Ditelepon Teman SMA Viral
"Jelas banget tadi di tol arah Krapyak," kata ribka****
"Amin semoga pertanda baik bagi kita semua," harap Kartika****
Berita Terkait
-
Nissa Sabyan dan Ayus Menikah dengan Mahar 200 Ribu, Video Lawas 'Gelay' Viral Lagi
-
Berhubungan Erat di Masa Lalu, Ini Bukti Kedekatan Anies dan Pramono Anung
-
Rumah Rp 25 Juta Ini Menarik Perhatian Joko Anwar, Siap Berantem Sama Netizen
-
Viral Pengasuh Anak Diduga Lakukan Tindakan Asusila, Cium dan Susui Anak Majikan Tanpa lzin
-
Tanggapi Ucapan Seksis Ridwan Kamil Soal Janda, Susi Pudjiastuti: Saya Happy-happy Aja
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Logistik Pilkada Sleman sudah Siap, Distribusi Aman Antisipasi Hujan Ekstrem
-
Seharga Rp7,4 Miliar, Dua Bus Listrik Trans Jogja Siap Beroperasi, Intip Penampakannya
-
Skandal Kredit Fiktif BRI Rp3,4 Miliar Berlanjut, Mantri di Patuk Gunungkidul Mulai Diperiksa
-
Pakar Ekonomi UMY Minta Pemerintah Kaji Ulang Terkait Rencana Kenaikan PPN 12 %
-
DIY Perpanjang Status Siaga Darurat Bencana hingga 2 Januari 2025