SuaraJogja.id - Sebuah penampakan bentuk awan berbentuk orang berdoa ramai tersebar di media sosial. Salah satunya seperti dibagikan akun Instagram @infokejadian semarang.
Dalam video yang diunggah tampak wujud awan yang menjulang tinggi berwarna gelap. Awan tersebut berbentuk seperti orang berdoa yang tengah menengadahkan tangannya.
Dari keterangan video yang dituliskan, peristiwa tersebut terjadi di langit Semarang. Tepatnya saat petang menjelang waktu maghrib.
"Sore tadi di langit Semarang. Terlihat seperti sedang berdoa. Semoga pertanda baik untuk kita semua," tulis akun tersebut saat diunggah Senin kemarin.
video lengkap ada di sini
Banyak diantara warganet yang menyaksikan penampakan tersebut memberikan komentar positif yang dikaitkan dengan situasi pandemi saat ini.
"Yoh covid 19 minggat selamanya!!!!" tulis ricky****
"MasyaAllah Tabarakallah awannya...Semoga 21 hari lagi kita bisa kembali merasakan tarawih berjamaah di bulan Ramadhan bukan di rumah aja," tulis obin****
"pertanda pandemi segara berakhir," kata organ****
Baca Juga: Viral Video Gibran Cueki Kaesang saat Satu Acara, Dibalas Telak Pas Pidato
"Jelas banget tadi di tol arah Krapyak," kata ribka****
"Amin semoga pertanda baik bagi kita semua," harap Kartika****
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Kisah Mahasiswa Yogyakarta: Ubah Hambatan Kerja Paruh Waktu Jadi Peluang Karier
-
Bantul Siaga! Puncak Musim Hujan 2026 Ancam Bencana Cuaca Ekstrem
-
Berkinerja Positif, BRI Raih 10 Prestasi Terbaik di Sepanjang Tahun 2025
-
Waspada! Ini 3 Titik Kemacetan Paling Parah di Yogyakarta Saat Malam Tahun Baru
-
Lestarikan Warisan Budaya Jawa, Royal Ambarrukmo Yogyakarta Hadirkan Jampi Pawukon bagi Para Tamu