SuaraJogja.id - Menikah beda agama tampaknya tak membuat keharmonisan antara Nadine Chandrawinata dan Dimas Anggara luntur.
Keduanya bahkan kerap pamer foto romantis kepada publik. Salah satunya saat Nadine Chandrawinata mengungkapkan kalimat menyentuh kepada Dimas Anggara yang menjalani ibadah puasa di Ramadhan kali ini.
Dalam unggahan di akun Intagramnya, Nadine Chandrawinata mengutarakan harapan buat sang suami. Putri Indonesia 2005 ini mengatakan ingin menemani sang suami puasa sampai tua nanti.
"Mudah-mudahan nenek Nadine bisa nemenin terus ya tiap puasa..Kakek Dimas lancar puasanya ya.." ujar Nadine Chandrawinata disertai foto keduanya yang telah menua seperti dilansir dari matamata.com.
Nadine Chandrawinata pun menggombali suaminya tersebut. Ia mengatakan tak masalah keriput jika sang suami tetap berada di sampingnya.
"Keriput-keriput begini ndak papa ya..yang penting ada kamu di hidup nenek Nadine, cieeee #ND, Selamat menuaikan ibadah puasa ya man teman dari kami." pungkasnya.
Unggahan foto Nadine Chandrawinata dan Dimas Anggara ini pun bikin baper netizen. Banyak yang mengagumi keduanya menghadapi perbedaan dalam beragama.
"Luar biasa pasangan muda ini," ujar Ario Bayu.
"Icon toleransi nih," sahut netizen lain.
Baca Juga: Gaya Unik Dimas Anggara - Nadine Chandrawinata Rayakan 2 Tahun Pernikahan
"Selamat menunaikan ibadah puasa bang Dimas, dan untuk mbak Nadine salut," ujar yang lain. "Indahnya keberagaman pasangan ini, tetap awet ya, terus berkarya," pungkas yang lain.
Duh, adem ayem banget ya lihat Nadine Chandrawinata dan Dimas Anggara. Gimana nih kalau kamu lihat keduanya?
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
DANA Kaget Spesial Jumat Berkah untuk Warga Jogja: Rebutan Saldo Gratis Hingga Rp199 Ribu!
-
Pengujian Abu Vulkanik Negatif, Operasional Bandara YIA Berjalan Normal
-
Tabrakan Motor dan Pejalan Kaki di Gejayan Sleman, Nenek 72 Tahun Tewas di Lokasi
-
Dugaan Korupsi Miliaran Rupiah, Kejati DIY Geledah Kantor BUKP Tegalrejo Jogja
-
Tak Terdampak Erupsi Semeru, Bandara Adisutjipto Pastikan Operasional Tetap Normal