Scroll untuk membaca artikel
Eleonora Padmasta Ekaristi Wijana | Mutiara Rizka Maulina
Sabtu, 17 April 2021 | 14:30 WIB
Sakdiyah Ma'ruf (Suara.com/Peter Rotti/Adit Rianto)

"Betul. Gak semua orang itu berpuasa. Ada yang sakit, ada yang masih kecil, ada yang menstruasi, ada yang kristen / hindu / budha. Masih banyak orang yang butuh beli makan di bulan puasa," tanggapan akun @namanyajg_u****. 

Sementara akun @nabila***** mengatakan, "Terimakasih untuk warung-warung yang buka, bagi saya seorang bumil yang hamil muda, dalam fase nyidam, & selalu muntah-muntah karena bau masakan bisa makan dengan mudah & tenang karena makanan-makanan yang uda jadi di warung."

Load More