SuaraJogja.id - Serangan dari warganet julid tampaknya saat ini jadi salah satu risiko para artis maupun tokoh publik yang mengunggah foto maupun video di akun sosial medianya. salah satu yang baru saja mengalaminya yakni artis Putri Titian.
Seperti foto tangkapan layar yang diunggah akun @nenk_update, belum lama ini artis Putri Titian baru saja mendapat serangan warganet julid.
Dalam foto yang diunggah bersama sang suami Junior Liem, sosok artis kelahiran Palembang 1991 silam itu mendapat komentar julid dari salah seorang warganet. Di foto itu Putri Titian disebut tampak hitam.
"Mom moon mf ko rda item apa evek kamera yee," tulis wilia.anggita.73.
Baca Juga: Bungkam Omongan Julid Tetangga, Wanita Ini Buktikan Berhasil Jadi Polwan
Tak berapa lama, komentar dari warganet itupun dibalas dengan komentar menohok.
"@wilia.anggita.73 mau item mau putih mau abu-abu monyet yang penting gue cakep mon maap," balas Putri Titian.
Kekesalan Putri Titian terhadap warganet julid itupun ditanggapi serupa oleh warganet lain yang juga geram dengan aksi julid tersebut.
"ky kurang kerjaan ngurusin orang lain," tulis doang****
"orang kaya gitu biasanya gak sadar sama fisiknya sendiri," kata anggun****
Baca Juga: Arie Untung Komentar Julid soal Penyerangan Mabes, Eko: Ketololan Menular
"nihhh, banyak yang bisa pake hp buka medsos tapi gak bisa jaga jari sama pikiran buat lebih sopan,' kata arum****
Berita Terkait
-
7 Artis Kena Body Shaming Saat Hamil, Siti Badriah Dibilang Kudisan
-
5 Fashion Item Wajib buat Lebaran Idul Fitri: Tren Katun Bolong Jangan Kelewat!
-
Ganjar Ikut Jadi Pembicara di Masjid UGM Seperti Anies, Warganet Wanti-wanti: Awas Kena Julid Menteri
-
Ahmad Dhani Jawab Sindiran Stevi Item Soal 'Musisi Takut Miskin Jadi Koruptor Saja'
-
Fanny Soegi dan Sederet Musisi Beri Dukungan untuk Sukatani: Masa Sama Lagu Takut?
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
Terkini
-
Tiga Wisatawan Terseret Ombak di Pantai Parangtritis, Satu Masih Hilang
-
Cerita UMKM Asal Bantul Dapat Pesanan dari Amerika di Tengah Naiknya Tarif Impor Amerika
-
Diserbu 110 Ribu Penumpang Selama Libur Lebaran, Tiket 50 Perjalanan KA YIA Ludes
-
Kilas DIY: Bocah Jabar Nekat Curi Motor di Bantul hingga Penemuan Mayat di Sungai Progo
-
Jalur Selatan Alami Lonjakan, Polres Kulon Progo Lakukan Buka Tutup Jalur Utama