SuaraJogja.id - Selebgram Anya Geraldine mendapat sorotan publik gara-gara pakaian yang ia kenakan untuk sebuah acara Ramadan.
Ia tampak foto bertiga dengan dua selebgram lainnya -- Rachel Vennya dan Awkarin -- dalam unggahan @kuyentertainment di Instagram, Sabtu (17/4/2021).
Tampaknya ketiganya berfoto usai syuting untuk program Kuyday Berbagai THR (Tebar Hadiah Ramadan).
Disebutkan di caption, acara di mana Anya Geraldine, Awkarin, dan Rachel Vennya untuk kali pertama tampil dalam satu layar itu akan ditayangkan di ouTube Channel KUY Entertainment pada 24 April 2021 mendatang, mulai pukul 12.00 WIB.
Di foto unggahan @kuyentertainment itu, Rachel Vennya dan Awkarin mengenakan blus dan celana panjang, sedangkan Anya Geraldine tampaknya mengenakan mini dress.
Menutupi paha dengan bantal, terlihat kaki jenjang Anya Geraldine tak tertutup kain seperti dua rekan selebgram-nya.
Karena pakaian itu, aktris bernama lengkap Nur Amalina Hayati ini dibanjiri kritik warganet karena dianggap salah kostum alias saltum.
"Si anya salah kostum ya wkwkwk gblk," koemntar @ran***.
"Anya ini ramadhan bajunya terlalu ..." tulis @nur***.
Baca Juga: Ngaku Suka Ikut Puasa, Begini Alasan Tak Terduga Amanda Manopo
"Si anya saltum ya wkwkww lagi bulan puasa buk," tambah @vhi***.
Berita Terkait
-
Ngaku Suka Ikut Puasa, Begini Alasan Tak Terduga Amanda Manopo
-
Potret Lawas Selebgram Viral, Anya Geraldine Curi Perhatian
-
Jadwal Buka Puasa Surabaya 6 Ramadhan 1442 atau Minggu, 18 April 2021
-
Isi Acara Ramadan Bareng Awkarin-Rachel Vennya, Baju Anya Geraldine Disorot
-
Bosnia Kembalikan Tradisi Ramadan Setelah 30 Tahun Terhenti
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
Jeritan Hidup di Balik Asap Sate Malioboro: Kisah Kucing-kucingan PKL dan Dilema Perut yang Perih
-
7 Fakta Sidang Mahasiswa UNY Pembakar Tenda Polda DIY: Dari Pilox Hingga Jeritan Keadilan!
-
Pasar Murah di Yogyakarta Segera Kembali Hadir, Catat Tanggalnya!
-
Gempa Bumi Guncang Selatan Jawa, Pakar Geologi UGM Ungkap Penyebabnya
-
Kecelakaan Maut di Gamping, Pengendara Motor Tewas di Tempat Usai Hantam Truk